Profil Stadion Piala Eropa 2020 - Johan Cruyff Arena: Stadion Modern yang Ramah Lingkungan

Pradipta Indra Kumara

Editor:

  • Stadion Johan Cruyff Arena menjadi salah satu lokasi diselengarakannya Piala Eropa 2020 (Euro 2020).
  • Johan Cruyff Arena dikenal sebagai stadion canggih yang ramah lingkungan.
  • Sebelumnya stadion ini bernama Amsterdam Arena, dan merupakan markas Ajax Amsterdam.

SKOR.id - Stadion Johan Cruyff Arena merupakan salah satu lokasi penyelenggaraan Piala Eropa 2020 (Euro 2020).

Stadion Johan Cruyff Arena merupakan stadion utama yang berada di ibu kota belanda, Amsterdam.

Stadion Johan Cruyff Arena sebelumnya bernama Amsterdam Arena, dan merupakan markas dari tim besar Belanda, Ajax Amsterdam.

Pada tahun 2018, nama Amsterdam ArenA diubah menjadi Johan Cruyff Arena untuk menghormati mendiang legenda sepak bola Belanda, Johan Cruyff.

Selain digunakan untuk kepentingan sepak bola, tak jarang Johan Cruyff Arena digunakan sebagai lokasi konser para musisi kelas dunia.

Beberapa musisi atau grub musik yang pernah melakukan konser di Johan Cruyff Arena adalah, Coldplay, Madonna, One Direction, Michael Jackson, hingga Rolling Stones.

Stadion yang memiliki kapasitas 55.500 orang ini memiliki atap yang bisa digeser jika diperlukan.

Sejarah dan Perkembangan Stadion Johan Cruyf Arena

Awalnya stadion ini dibangun saat Amsterdam mencoba mencalonkan diri menjadi tuan rumah Olimpiade 1992.

Namun, proyek ini akhirnya terbengkalai setelah Amsterdam kalah dari Barcelona yang menjadi tuan rumah Olimpiade 1992.

Meski begitu proyek tersebut akhirnya dilakukan dengan melakukan beberapa perubahan desain, berdasarkan desain stadion sebelumnya.

Akhirnya pembangunan stadion ini dimulai pada tahun 1993 hingga selesai dan diresmikan pada 14 Agustus 1996.

Stadion megah ini kemudian dipakai Ajax Amsterdam sebagai markas, dan tak jarang dipakai timnas Belanda untuk pertandingan penting.

Dalam perkembangannya, Stadion Johan Cruyff Arena semakin canggih dan memiliki teknologi ramah lingkungan.

Johan Cruyff Arena dapat menghasilkan energi yang bisa diperbarui melalui panel surya dan memanfaatkan tenaga angin.

Pengaplikasian teknologi dan energi yang dapat diperbarui ini juga mendukung program pengurangan gas karbon dan emisi kota Amsterdam.

Di atap stadion yang bisa digeser tersebut terdapat 4200 panel surya serta dipasang pula penampung air hujan.

Rumput yang digunakan di Johan Cruyff arena memiliki kualitas terbaik dengan pemberian nutrisi yang sesuai agar tak ada pemborosan.

Stadion ini juga didesan agar orang-orang yang datang tak memberikan banyak polusi, seperti didirikannya tempat pengisian daya untuk mobil listrik.

Sekitar 80 persen penerangan di stadion ini menggunakan lampu LED. yang dapat mengatur tingkat cahaya secara otomatis.

Inovasi lain yang dilakukan di Johan Cruyff Arena adalah tersedianya tempat penyimpanan energi.

Tempat penyimpanan energi ini merupakan daur ulang dari baterau yang sudah tak dipakai, dan mampu mampu mentimpan tenaga sebesar 3 megawatt.

Energi terbarukan ini mengurangi penggunaan generator disel, bahkan dapat memberikan aliran listrik kepada rumah-rumah di sekitar stadion.

Laga Penting di Stadion Johan Cruyff Arena

Johan Cruyff Arena pernah digunakan untuk berbagai ajang penting, termasuk pada final Liga Champions tahun 1998 saat Real Madrid mengalahkan Juventus 1-0.

Dua tahun kemudian, saat Belanda dan Belgia menjadi tuan rumah Piala Eropa 2000, stadion yang kala itu masih bernama Amsterdam Arena menjadi salah satu venue yang digunakan.

Laga penting yang digelar di Johan Cruyff Arena adalah final Liga Europa tahun 2013 pada saat Chelsea mengalahkan Benfica 2-1.

Kini pada turnamen Piala Eropa 2020, Johan Cruyff Arena akan mengelar tiga pertandingan Grup C dan satu laga perempat final.

Pertandingan Piala Eropa 2020 di Johan Cruyff Arena

(13/6/2021) - Belanda vs Ukraina (Grup C)
(17/6/2021) - Belanda vs Austria (Grup C)
(21/6/2021) - Macedonia Utara vs Belanda (Grup C)
(26/6/2021) - Perempat final

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Piala Eropa 2020 Lainnya:

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Ukraina: Menanti Magis Andriy Shevchenko

Profil Stadion Piala Eropa 2020 - Arena Nationala: Andalan Negeri Drakula

Source: UEFATwitter

RELATED STORIES

5 Gol Indah dalam Sejarah Piala Eropa: Kecerdikan Poborsky hingga Kemustahilan Van Basten

5 Gol Indah dalam Sejarah Piala Eropa: Kecerdikan Poborsky hingga Kemustahilan Van Basten

Berikut adalah lima gol indah yang pernah terjadi dalam sejarah Piala Eropa.

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Portugal: Deretan Bintang di "Grup Neraka"

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Portugal: Deretan Bintang di "Grup Neraka"

Timnas Portugal dihuni sejumlah bintang, namun mereka berada di grup neraka.

Profil Stadion Piala Eropa 2020 - La Cartuja: Tempat Spanyol Membantai Jerman

Profil Stadion Piala Eropa 2020 - La Cartuja: Tempat Spanyol Membantai Jerman

Stadion La Caturja akan menjadi salah satu venue pertandingan Piala Eropa 2020.

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Prancis: Ambisi Ayam Jantan Kawinkan Dua Gelar Paling Bergengsi

Timnas Prancis berambisi menebus kekalahan di final Piala Eropa empat tahun silam.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Saat menjadi Presiden Amerika Serikat, Donald Trump memiliki pengaruh yang besar terhadap liga-liga olahraga favorit negara tersebut: American football (NFL), bola basket (NBA), bisbol (MLB), dan hoki es (NHL). (Hendy AS/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Seberapa Besar Pengaruh Donald Trump dalam Olahraga di AS

Kemenangan Donald Trump dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024 diyakini akan memengaruhi olahraga di negara tersebut.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 15:48

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

PMGC 2024: Alter Ego Gagal Masuk 10 Besar di Hari Pertama League Stage Grup Red

Alter Ego Ares harus puas hanya menempati peringkat ke-13 pada tabel klasemen hari pertama league stage PMGC 2024 Grup Red.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:43

Gabriel Bortoleto

Formula 1

Direkrut Sauber, Gabriel Bortoleto Pastikan Brasil Punya Wakil di F1 2025

Setelah cukup lama Brasil kembali punya pembalap reguler di Formula 1 dengan bergabungnya Gabriel Bortoleto ke Kick Sauber musim depan.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 15:33

BCA Runvestasi

Other Sports

Gelar Runvestasi, BCA Ajak Masyarakat Seimbangkan Kesehatan Finansial Sambil Olahraga

Runvestasi 2024 adalah kompetisi virtual yang mengajak peserta kumpulkan poin dengan berlari dan berjalan sambil investasi lewat aplikasi GERAK.

Arin Nabila | 07 Nov, 15:00

Load More Articles