Skor 5: Pemain Timnas Indonesia yang Paling Diandalkan Shin Tae-yong Lawan Curacao

Adif Setiyoko

Editor:

  • Shin Tae-yong memiliki sederet nama pemain yang bisa diandalkan saat menghadapi Curacao pada dua laga FIFA Matchday.
  • Lima nama pemain timnas Indonesia ini dapat kepercayaan paling banyak dari Shin Tae-yong jika ukurannya menit bermain.
  • Berikut Skor.id menyajikan lima nama pemain timnas Indonesia yang paling diandalkan Shin Tae-yong melawan Curacao.

SKOR.id – Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memiliki sejumlah nama pemain kepercayaan yang diandalkan untuk menghadapi dua laga melawan Curacao.

Untuk pertandingan pertama, timnas Indonesia sukses menang 3-2 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, Sabtu (24/9/2022).

Adapun laga kedua yang diselenggarakan di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Selasa (27/9/2022), juga sukses dimenangkan skuad Merah Putih dengan skor 2-1.

Dari dua pertandingan yang sukses disapu bersih dengan kemenangan itu, setidaknya terdapat lima nama pemain yang menjadi andalan Shin Tae-yong di atas lapangan.

Indikator yang menjadi dasarnya ialah pemain-pemain ini mendapatkan menit bermain yang lebih banyak ketika diturunkan pada dua pertandingan tersebut.

Sebab, dari 23 nama pemain yang dibawa, lima pemain ini dapat kesempatan terbanyak. Bahkan, tiga nama di antaranya sama sekali tak tergantikan pada dua pertandingan tersebut.

Berikut Skor.id menyajikan lima nama pemain timnas Indonesia yang paling diandalkan Shin Tae-yong saat menghadapi Curacao berdasarkan menit bermainnya.

Pratama Arhan (163 menit)

Pratama Arhan menjadi pemain yang paling mendapatkan kepercayaan dari Shin Tae-yong pada dua pertandingan melawan Curacao, terutama untuk mengisi sektor pertahanan kiri.

Pada pertandingan pertama, Arhan sukses tampil penuh di atas lapangan dengan catatan 90 menit. Dari aksinya di sektor wingback kiri itu, pemain Tokyo Verdy ini sukses menyumbangkan dua assist.

Assist pertama tercipta dari lemparan jauh Arhan yang ditanduk Fachruddin Aryanto, sedangkan assist kedua lahir ketika umpan silangnya sukses diteruskan menjadi gol oleh Dimas Drajad.

Lalu, pada pertandingan kedua, Arhan diplot sebagai bek kiri oleh Shin Tae-yong. Di posisi ini, eks-pemain PSIS Semarang itu sukses membukukan 73 menit bermain.

Sehingga, secara keseluruhan, pemain asal Blora, Jawa Tengah, ini sudah membukukan 163 menit bermain bersama skuad Garuda saat menghadapi Curacao.

Witan Sulaeman (165 menit)

Selanjutnya, ada Witan Sulaeman yang juga mendapatkan status sebagai pemain yang paling dipercaya Shin Tae-yong pada dua laga melawan Curacao di ajang FIFA Matchday.

Pada aksi pertamanya, Witan yang tampil sebagai sayap kiri sukses membukukan total 75 menit bermain. Setelah itu, dia ditarik keluar ketika Shin Tae-yong memainkan Dendy Sulistyawan.

Kemudian, pemain yang kini berkarier di Liga Slovakia bersama AS Trencin itu mencatatkan penampilan penuh pada laga kedua melawan Curacao, alias 90 menit.

Dengan demikian, pemain asal Palu berusia 20 tahun ini sudah membukukan total 165 menit bermain pada dua laga melawan Curacao.

Dari seluruh menit bermain itu pula, Witan juga menciptakan satu assist, yakni ketika aksi individunya dilanjutkan dengan umpan silang yang sukses diteruskan menjadi gol oleh Dendy Sulistyawan.

Elkan Baggott (180 menit)

Di sektor jantung pertahanan, satu-satunya pemain yang mendapatkan kepercayaan penuh dari Shin Tae-yong karena selalu dimainkan pada dua laga melawan Curacao ialah Elkan Baggott.

Pada dua pertandingan itu, bek berusia 19 tahun ini selalu mencatatkan penampilan penuh alias 90 menit. Pada laga pertama, dia bermain di sisi kiri dalam skema tiga bek bersama Rachmat Irianto dan Fachruddin Aryanto.

Kemudian, pemain yang tengah menjalani masa pinjaman bersama Gillingham FC itu berduet dengan Rizky Ridho pada pertandingan kedua melawan Curacao.

Dari semua pertandingan tersebut, Elkan tampil cukup impresif, terutama ketika membantu build-up serangan dari lini pertama maupun menghadapi duel-duel udara.

Yakob Sayuri (180 menit)

Secara mengejutkan, Shin Tae-yong memberikan tugas baru kepada Yakob Sayuri di timnas Indonesia. Pemain PSM Makassar ini posisi bermain naturalnya ialah sayap kanan.

Namun, Shin Tae-yong memberikan tugas khusus kepada Yakob untuk menggantikan peran Asnawi Mangkualam yang harus menepi karena mengalami cedera.

Pada laga perdana, Yakob bermain penuh selama 90 menit sebagai wingback kanan. Adapun pada laga berikutnya, ia ditarik sedikit ke belakang untuk mengisi pos bek kanan.

Untuk pertandingan kedua, Yakob juga sempat digeser menjadi bek kiri ketika Pratama Arhan ditarik keluar. Dari total dua aksinya itu, Yakob selalu tampil penuh dan mencatat 180 menit bermain di atas lapangan.

Rachmat Irianto (180 menit)

Rachmat Irianto menjadi salah satu pemain serbaguna yang spesial untuk Shin Tae-yong. Hal itu terlihat ketika dia mampu menjalankan dua tugas yang berbeda pada laga melawan Curacao.

Pada laga pertama, misalnya. Pemain yang akrab disapa Rian ini diberi tanggung jawab untuk menjadi poros tengah di skema tiga bek bersama Fachruddin Aryanto dan Elkan Baggott.

Memasuki menit-menit akhir, dia didorong maju ke depan untuk menjadi gelandang bertahan. Perubahan posisi ini terjadi ketika Shin Tae-yong menarik Marc Klok keluar.

Sementara pada pertandingan kedua, penggawa Persib Bandung ini bermain sejak menit awal sebagai gelandang bertahan. Dia berduet dengan Ricky Kambuaya yang dalam laga ini digantikan Marselino Ferdinan sebagai motor serangan skuad Garuda.

Dari dua pertandingan melawan Curacao itu, Rian selalu tampil penuh dan tak pernah tergantikan. Artinya, ia telah menorehkan 180 menit bermain.

Baca Juga Berita Timnas Indonesia Lainnya:

Skormeter: Rating Pemain dan MoTM Timnas Indonesia vs Curacao dari Laga Kedua

Hasil Timnas Indonesia vs Curacao: Ada Satu Kartu Merah, Pasukan Garuda Menang Lagi

Prediksi dan Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Iran di Piala Asia Futsal 2022

Source: Skor.id

RELATED STORIES

Ketua Umum PSSI Bicara Pengganti Shin Tae-yong dan Durasi Kontrak Baru

Ketua Umum PSSI Bicara Pengganti Shin Tae-yong dan Durasi Kontrak Baru

Shin Tae-yong bakal dicarikan pengganti oleh Ketua Umum PSSI terkait tugas di SEA Games 2023.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kiri ke kanan: Lebron, Forward, Magic, Good for a Girl, dan Michael Jordan: The Life (Yusuf/Skor.id).

All Culture

Hari Buku: 5 Rekomendasi Autobiografi dan Biografi Atlet yang Inspiratif

Biografi dan memoar olahraga berikut dikemas dengan drama atletik yang akan dinikmati tiap pembaca.

Kunta Bayu Waskita | 17 May, 15:15

Berlari tidak melibatkan peralatan mewah apa pun. (Hendy AS/Skor.id)

Other Sports

Brand Kecantikan Nu Skin Indonesia Pertama Kali Gelar Event Lari, Peserta Didominasi Perempuan

Nu Skin Run 10K 2024 diikuti sebanyak 1.500 peserta yang 60% diantaranya merupakan perempuan.

Arin Nabila | 17 May, 15:13

Jude Bellingham, Achraf Hakimi, dan Nuri Sahin pernah bermain untuk Real Madrid dan Borussia Dortmund. (Yusuf/Skor.id).

La Liga

3 Pemain Terbaik yang Membela Borussia Dortmund dan Real Madrid

Berikut ini 3 pemain terbaik yang pernah membela Borussia Dortmund dan Real Madrid.

Pradipta Indra Kumara | 17 May, 14:52

bojan hodak persib

Liga 1

Championship Series Liga 1 2023-2024: Bojan Hodak Pede Persib Kalahkan Bali United

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak bicara duel semifinal leg kedua Championship Series Liga 1 2023-2024 lawan Bali United.

Nizar Galang | 17 May, 14:49

Pemain asing Persik Kediri untuk Liga 1 2023-2024, Flavio Silva.

Liga 1

Tak Sepakat soal Kontrak, Flavio Silva Bakal Tinggalkan Persik Kediri

Liga 1 2023-2024 tampaknya menjadi petualangan terakhir Flavio Silva bersama Persik Kediri.

Teguh Kurniawan | 17 May, 14:43

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra.

Liga 1

Championship Series Liga 1 2023-2024: Pelatih Bali United Antisipasi Kemungkinan Adu Penalti

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra bicara duel lawan Persib pada leg kedua semifinal Championship Series Liga 1 2023-2024.

Nizar Galang | 17 May, 14:28

Timnas Denmark mengandalkan pemain-pemain Liga Inggris saat berlaga di Euro 2024 (Yusuf/Skor.id).

World

Profil Tim Grup C Euro 2024: Denmark

Denmark diperkuat bintang-bintang Liga Inggris dari Christian Eriksen hingga Rasmus Hojlund.

Kunta Bayu Waskita | 17 May, 14:20

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jadwal dan Link Live Streaming Women Pro Futsal League 2023-2024: Pekan Ketiga, 18-19 Mei 2024

Empat pertandingan tersaji yang melibatkan lima tim kompetisi futsal putri kasta tertinggi di Indonesia musim ini.

Taufani Rahmanda | 17 May, 13:51

Update terbaru PUBG Mobile patch 3.2. (Level Infinite)

Esports

Detail Update PUBG Mobile Patch 3.2, Tema Baru hingga Fitur 120 FPS

PUBG Mobile merilis mode bertema terbaru Mecha Fusion mulai 15 Mei 2024.

Gangga Basudewa | 17 May, 13:47

Profil Timnas Inggris di Euro 2024. (Yusuf/Skor.id).

World

Profil Tim Grup C Euro 2024: Inggris

Berikut ini profil Inggris di Grup C Euro 2024, yang akan berhadapan dengan Denmark, Slovenia, dan Serbia.

Pradipta Indra Kumara | 17 May, 13:26

Load More Articles