Kaleidoskop Olympic-Otosport 2021: Valentino Rossi Pensiun hingga Sanksi WADA untuk Indonesia

Lily Indriyani

Editor:

  • Gelaran olahraga sepanjang 2021 masih terdampak pandemi Covid-19.
  • Indonesia berhasil mengembalikan gelar Piala Thomas yang lepas selama 19 tahun.
  • Sanksi dari Badan Anti-Doping Dunia (WADA) menjadi tamparan keras untuk Indonesia.   

SKOR.id – Gelaran olahraga dunia sepanjang 2021 masih terdampak pandemi Covid-19. Secara umum, protokol kesehatan (prokes) ketat masih diberlakukan.

Meski beberapa event sudah berlangsung dengan penonton, khususnya pada semester kedua, namun aturan ketat diterapkan demi meminimalisasi penyebaran.

Khusus untuk Indonesia, beberapa momen manis tercipta di antaranya raihan medali emas ganda putri oleh Greysia Polii/Apriyani Rahayu di Olimpiade Tokyo 2020.

Ada pula kembalinya Piala Thomas setelah 19 tahun lamanya lepas dari Bumi Pertiwi usai Anthony Sinisuka Ginting dan kawan-kawan menang 3-0 atas Cina.  

Sayang, hal itu ternodai dengan gagal berkibarnya Merah Putih lantaran Indonesia tengah mendapat sanksi dari WADA akibat tak patuh dalam penegakan doping.

Selain menjadi tahun prestasi, 2021 juga menjadi akhir bagi karier dua bintang olahraga. Mereka adalah Manny Pacquiao (tinju) dan Valentino Rossi (balap motor).

Manny Pacquiao memutuskan gantung sarung tinju karena ingin fokus ke dunia politik, sedangkan Valentino Rossi tak lagi kompetitif di atas motor MotoGP.

Berikut Kaleidoskop Olahraga 2021:

Januari

12 – BWF Leg Asia di Bangkok, Thailand, jadi penanda dimulainya event bulu tangkis dunia di tengah pandemi Covid-19. Ada tiga turnamen yang digelar selama tiga pekan beruntun.

24 – Conor McGregor menelan kekalahan TKO dari Dustin Poirier dalam duel UFC 257 yang tuntas dalam dua ronde di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab.

Februari

8 - Tampa Bay Buccaneers menang 31-9 atas Kansas City Chiefs dalam laga Super Bowl 2021. Tom Brady jadi sorotan karena sukses meraih cincin juara ketujuhnya di NFL.

13 – Petenis putri asal Jepang, Naomi Osaka, menjuarai Grand Slam Australian Open 2021 usai menundukkan Jennifer Brady, 6-3, 6-4. Ini merupakan gelar keduanya di ajang ini.

14 – Novak Djokovic menegaskan dominasi di Australia Open dengan mengamankan gelar juara untuk kesembilan kalinya. Kali ini, dia mengalahkan Daniil Medvedev, 7-5, 6-2, 6-2.

23 - Tiger Woods kecelakaan di Los Angeles, California, Amerika Serikat (AS). Akibatnya, dia harus menjalani serangkaian operasi dan belum pulih hingga saat ini. 

Maret

9 - Perubahan status atlet voli putri nasional, Aprilia Manganang, menjadi seorang pria disahkan secara hukum.

18 –Indonesia dipaksa mundur dari All England 2020 karena satu pesawat dengan suspect Covid-19 saat menuju Birmingham. Padahal, hasil tes di negara tujuan menunjukkan hasil negatif.

22 - Catur Indonesia jadi sorotan karena kontroversi sosok Dadang Subur alias Dewa Kipas yang kemudian dikalahkan WGM Irene Sukandar.

April

11 - Hideki Matsuyama mencatat sejarah dengan jadi pegolf pertama Jepang yang menjuarai turnamen mayor, Masters, usai mengungguli Will Zalatoris. 

18 - Marc Marquez menandai momen comeback di MotoGP, setelah lama absen karena cedera, dengan finis ketujuh pada GP Portugal 2021. 

Mei

7 - BWF mengumumkan penundaan Malaysia Open karena pandemi Covid-19 yang melanda negara tersebut. Padahal, ajang ini merupakan salah satu kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020.

23 - Tim bulu tangkis Indonesia merebut empat dari lima gelar yang tersedia dalam ajang Spain Masters. 

29 - Veddriq Leonardo mengukir rekor dunia dengan catatan waktu 5,20 detik pada final nomor speed 15 meter Piala Dunia Panjat Tebing 2021.

30 - Jason Dupasquier (19 tahun) meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan pada sesi kualifikasi Moto3 GP Italia 2021.

Juni

6 - Satria Muda Pertamina Jakarta juara IBL 2021 setelah memenangi duel kontra Pelita Jaya Bakrie Jakarta yang berlangsung hingga partai ketiga.

12 – Petenis putri asal Rep. Ceko, Barbora Krejcikova, membuat kejutan kala meraih gelar French Open 2021. Tampil di final, ia mengalahkan Anastasia Pavlyuchenkova, 6-1, 2-6, 6-4.

13 – Novak Djokovic juara French Open 2021 usai menundukkan petenis muda asal Yunani, Stefanos Tsitsipas, di Stade de Rolland Garros, 6-7, 2-6, 6-3, 6-2, 6-4.

14 - Bulu tangkis Indonesia berduka menyusul kepergian sang peraih medali emas Olimpiade Beijing 2008, Markis Kido.

Juli

10 - Conor McGregor menghadapi Dustin Poirier. Alih-alih revans, The Notorious kembali kalah setelah tendangan pertamanya justru menimbulkan dislokasi di kaki sendiri.

10 – Ashleigh Barty juara Wimbledon 2021 setelah kalahkan Karolina Pliskova, 6-3, 7-6(4), 6-3), sekaligus menjawab keraguan soal statusnya sebagai nomor satu.

11 – Novak Djokovic meraih gelar juara Wimbledon 2021 dengan mengalahkan Matteo Berrettini, 6-7(4), 6-4, 6-4, 6-3.

20 – Milwaukee Bucks menyabet trofi juara NBA 2020-2021 usai menang 4-2 atas Phoenix Suns dalam laga keenam final yang berlangsung di Fiserv Forum.

Agustus

2 – Greysia Polii/Apriyani Rahayu mempertahankan tradisi emas Indonesia usai menang atas Jia Yifan/Chen Qingchen (Cina) di final Olimpiade Tokyo 2020, 21-19, 21-15.

5 – Valentino Rossi mengumumkan pensiun usai MotoGP 2021 pada sesi konferensi pers Grand Prix (GP) Austria di Red Bull Ring. Sembilan gelar sudah dia kantongi semasa aktif.

8 - Olimpiade Tokyo 2020 ditutup dengan Amerika Serikat (AS) sebagai juara umum. Indonesia menempati urutan ke-55 dengan 1 emas, 1 perak, 3 perunggu.

20 - Yamaha akhirnya memutus kontrak Maverick Vinales lebih cepat. Ini jadi puncak konflik kedua pihak, termasuk saat sang pembalap berulag di GP Styria. 

September

12 – Petenis muda Inggris, Emma Raducanu, membuat kejutan dengan keluar sebagai juara tunggal putri US Open 2021 usai mengalahkan Leylah Annie Fernandez, 6-3, 6-4, di final.

13 – Daniil Medvedev mencatat sejarah dalam kariernya dengan meraih gelar grand slam. Petenis asal Rusia itu memenangi US Open 2021 usai membekuk Novak Djokovic di final dengan skor 6-4, 6-4, 6-4.

29 – Petinju terbaik Filipina, Manny Pacquiao, mengumumkan pensiun via media sosial dengan mengunggah sebuah video. PacMan ingin fokus pada kariernya sebagai politisi.    

Oktober

8 – Badan Anti-Doping Dunia (WADA) menjatuhkan sanksi kepada Indonesia karena dianggap tak patuh terkait penegakan standar doping hingga tak bisa mengibarkan Merah Putih.   

17 – Indonesia mengakhiri paceklik gelar Thomas Cup yang sudah berlangsung 19 tahun. Melaju ke final, Anthony Sinisuka Ginting dan kawan-kawan menang atas Cina, 3-0.

24 – Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) mengunci gelar juara dunia MotoGP 2021 usai finis keempat pada GP Emilia Romagna atau saat lomba menyisakan dua putaran.

November

19 - Daud Yordan menang TKO atas petinju Thailand, Rachata Khaophimai. Dengan hasil ini, dia memegang tiga gelar kelas ringan, WBC Asian Boxing Council Silver, IBA dan WBO Oriental.

21 - Toprak Razgatlioglu keluar sebagai juara WSBK 2021. Ini merupakan gelar pertama pembalap asal Turki tersebut yang sekaligus memutus dominasi Kawaski dan Jonathan Rea. 

Desember

12 – Max Verstappen (Red Bull Racing) keluar sebagai juara dunia F1 2021, sekaligus memutus dominasi Lewis Hamilton (Mercedes-AMG Petronas) dalam beberapa musim terakhir.

Berita Olahraga Lainnya:

Daftar Juara Thomas Cup: Indonesia Koleksi Gelar Terbanyak

5 Fakta Toprak Razgatlioglu, Juara Dunia WSBK 2021 yang Tolak Selebrasi Sampanye

5 Fakta Menarik Keberhasilan Milwaukee Bucks Juara NBA

Source: Berbagai Sumber

RELATED STORIES

Kaleidoskop Sepak Bola Internasional 2021: Bayern Munchen Raih Sextuple hingga Ballon d'Or Ke-7 Messi

Kaleidoskop Sepak Bola Internasional 2021: Bayern Munchen Raih Sextuple hingga Ballon d'Or Ke-7 Messi

Berikut ini kaleidoskop sepak bola internasional sepanjang tahun 2021. Beberapa peristiwa penting terjadi di berbagai kompetisi sepak bola internasional.

Kaleidoskop Sepak Bola Nasional 2021: PSSI, Timnas Indonesia, dan Drama Kompetisi Semua Level

Kaleidoskop Sepak Bola Nasional 2021: PSSI, Timnas Indonesia, dan Drama Kompetisi Semua Level

Perjalanan sepak bola nasional pada 2021 penuh dengan warna serta drama yang tersaji dengan "aktor" PSSI, timnas Indonesia

WADA Tunda Simposium Tahunan karena Pandemi Covid-19

WADA Tunda Simposium Tahunan karena Pandemi Covid-19

WADA baru menggelar Simposium Tahunan pada 11-12 Juni 2022 di SwissTech Convention Centre, Lausanne.

Rumor Pensiun Bintang NFL Tom Brady Semakin Kencang Berhembus

Rumor berhembus setelah Tampa Bay Buccaneers kalah pada laga hari Minggu (24/1/2022).

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola (kiri) dan pelatih Arsenal, Mikel Arteta. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

Man City dan Arsenal, Penentuan Gelar Liga Inggris 2023-2024 di Pekan Terakhir

Persaingan gelar Liga Inggris 2023-2024 antara Manchester City dan Arsenal akan ditentukan di pekan ke-38, Minggu (19/5/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 18 May, 23:53

Laga Arsenal vs Everton di Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs Everton di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Arsenal vs Everton, laga yang menentukan peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris 2023-2024.

Irfan Sudrajat | 18 May, 23:47

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 18 May, 23:45

Laga Manchester City vs West Ham United di pekan terakhir Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Man City vs West Ham di Liga Inggris 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Manchester City vs West Ham United di Liga Inggris (Premier League) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 23:37

sandy walsh.jpg

National

KV Mechelen Kembali ke Jalur Kemenangan, Sandy Walsh Tak Main

Usai kalah dua kali beruntun, KV Mechelen menang 2-0 atas KVC Westerlo, Sabtu (18/5/2024), namun Sandy Walsh cuma cadangan.

Teguh Kurniawan | 18 May, 21:29

Pemain Liverpool asal Argentina, Alexis Mac Allister. (Jovi Arnanda/Skor.id

La Liga

Real Madrid Terus Pantau Bintang Liverpool

Real Madrid memantau Alexis Mac Allister untuk menggantikan Toni Kroos atau Luka Modric.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 20:43

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI)

Timnas Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Definitif untuk Timnas U-20 Indonesia dan Timnas Putri Indonesia

Ada tiga nama yang diperkenalkan untuk mengisi posisi manajerial di Timnas U-20 Indonesia dan Timnas Putri Indonesia.

Teguh Kurniawan | 18 May, 20:42

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Massimiliano Allegri Miliki Opsi untuk Berlabuh ke Liga Inggris

Tiga klub Liga Inggris diyakini bisa menjadi pilihan Massimiliano Allegri.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 18:00

Sepatu khas untuk Nikola Jokic dari 361 Degrees, Big3 Future model low-cut, dirilis dalam empat warna berbeda bertema Spongebob Squarepants. (M Yusuf/Skor.id)

Culture

Nikola Jokic x 361° Big3 Future “SpongeBob Squarepants” Tawarkan Keceriaan dan Performa

Sneakers bertema SpongeBob Squarepants ini mengambil basis 361° Big3 Future low cut yang kali pertama dirilis di Eropa dalam jumlah terbatas pada akhir Januari lalu.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:21

PMSL SEA 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Tujuh Tim Indonesia ke Super Sunday

Hanya Voin Donkey saja yang harus mengubur mimpi bermain di Super Sunday pekan kedua.

Gangga Basudewa | 18 May, 17:13

Load More Articles