Jelang lawan Chelsea, Mohamed Salah Akui Liverpool dalam Kondisi Sulit

Vivaldi Yudha

Skor Editorial Team

  • Liverpool akan menjamu Chelsea dalam lanjutan Liga Inggris, Sabtu (21/1/2023) malam WIB.
  • Mohamed Salah mengakui bahwa Liverpool saat ini dalam kondisi sulit.
  • The Reds kini ada di posisi sembilan klasemen dengan jarak 10 poin dari zona Liga Champions.

SKOR.id - Bintang Liverpool, Mohamed Salah, mengakui jika timnya sedang dalam kondisi sulit menjelang laga kontra Chelsea.

Big match antara Liverpool menghadapi Chelsea akan tersaji pada pekan ke-21 Liga Inggris 2022-2023.

Laga Liverpool vs Chelsea rencananya bakal dimainkan pada Sabtu (21/1/2023) malam pukul 19.30 WIB.

Menjelang pertandingan ini, Mohamed Salah mengakui jika The Reds sedang dalam kondisi sulit.

Seperti diketahui, pasukan Jurgen Klopp dihantam badai cedera dan saat ini tercecer di posisi sembilan klasemen sementara.

Mereka hanya mampu meraup 28 poin setelah melakoni 18 pertandingan, terpaut 10 angka dari zona Liga Champions.

"Seperti yang saya katakan sebelumnya, kami memiliki grup yang sangat bagus. Saya sudah berada di tiga atau empat tim dan saya tahu apa yang berbeda antara tim ini dan tim lain. Kami memiliki grup yang luar biasa," kata Salah.

"Kami selalu berusaha membantu para pemain muda, dan yang berpengalaman selalu berusaha untuk tetap tenang dalam situasi ini dan hanya menyarankan (pemain) muda untuk tetap tenang. Ini sulit, ini situasi yang sulit, tapi saya pikir kami akan melewatinya dan membuatnya lebih baik," Salah melanjutkan.

Mohamed Salah sendiri masih mampu menunjukkan kualitasnya sebagai striker meski timnya dalam kondisi sulit.

Pemain asal Mesir ini tercatat sudah mengoleksi 17 gol dari 28 pertandingan di semua kompetisi.

Berita Liverpool Lainnya:

VIDEO: Kata Jurgen Klopp setelah Liverpool Kalahkan Wolves

Hasil Wolverhampton vs Liverpool: The Reds Pastikan Melaju ke Babak Keempat Piala FA

Source: Goal

RELATED STORIES

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs Manchester United

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs Manchester United

Berikut ini prediksi dan link live streaming Arsenal vs Manchester United pada pertandingan Liga Inggris musim 2022-2023.

Link Live Streaming Arsenal vs Manchester United di Liga Inggris 2022-2023

Link Live Streaming Arsenal vs Manchester United di Liga Inggris 2022-2023

Berikut ini link live streaming laga Arsenal vs Manchester United pada pertandingan lanjutan Liga Inggris musim 2022-2023.

VIDEO: Yang Wajib Diketahui Soal Laga Liverpool vs Chelsea

VIDEO: Yang Wajib Diketahui Soal Laga Liverpool vs Chelsea

Berikut ini video seputar data dan fakta pertandingan Liverpool vs Chelsea pada lanjutan Liga Inggris 2022-2023.

Pertandingan Liverpool vs Chelsea Tandai Laga ke-1.000 Jurgen Klopp

Pertandingan Liverpool vs Chelsea Tandai Laga ke-1.000 Jurgen Klopp

Jurgen Klopp merasa semringah jelang pertandingan Liverpool vs Chelsea, Sabtu (21/1/2023) di Anfield, yang akan menjadi pertandingan ke-1.000 dalam kariernya.

LIVE Update Liverpool vs Chelsea di Liga Inggris 2022-2023

Berikut ini LIVE update Liverpool vs Chelsea di Liga Inggris 2022-2023 yang digelar Sabtu (21/1/2023) Pukul 19.30 WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Bek timnas Inggris, Ben Chilwell optimistis jelang duel lawan Italia pada Jumat (24/3/2023). (Dugout/One Football)

World

VIDEO: Ben Chilwell Percaya Diri Jelang lawan Italia di Kualifikasi Piala Eropa 2024

Bek Inggris Ben Chilwell punya keyakinan besar jelang duel lawan Italia di Kualifikasi Piala Eropa 2024.

Dini Wulandari | 23 Mar, 14:33

Cover Marselino Ferdinan.jpg

National

Marselino Ferdinan Starter dan Cetak Gol, KMSK Deinze Menang Telak

Gelandang asal Indonesia, Marselino Ferdinan, ikut berkontribusi dalam kemenangan KMSK Deinze atas KV Oostende di laga persahabatan, Kamis (23/3/2023).

Teguh Kurniawan | 23 Mar, 14:20

Cover MPL Indonesia Season 11. (Grafis Hendy AS/Skor.id)

Mobile Legends

Laga RRQ vs AURA Fire di MPL ID Season 11 Disebut Tidak Disiarkan Live

Pak AP mengaku tidak tahu alasan tidak disiarkannya laga RRQ vs AURA Fire.

Nathasya Sangayu Puteri | 23 Mar, 13:45

PSM Makasar.jpg

Liga 1

Bernardo Tavares akan Kontrol Pemain PSM Lebih Ketat di Bulan Ramadan

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares mengaku akan lebih mengontrol pemainnya dengan lebih ketat selama menjalani bulan suci Ramadan tahun ini.

Nizar Galang | 23 Mar, 13:20

Cover Barcelona. (Hendy AS/Skor.id).

La Liga

Eks Bintang Barcelona Pensiun di Usia 32 Tahun, Pernah Dijuluki 'New Messi'

Mantan pemain Barcelona, Bojan Krkic pernah dijulukan "The Next Lionel Messi" tapi gagal memenuhi ekspektasi tersebut.

Dini Wulandari | 23 Mar, 13:17

Game Corner (Deni Sulaeman/Skor.id)

Mobile Legends

Game Corner: Mengenal Battle Spell Aegis Mobile Legends

Aegis kini akan lebih berguna ketika mid game hingga late game karena ada penambahan shield.

Apriliandi Damar Priyambodo | 23 Mar, 13:16

Persik vs Persita.jpg

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persik Kediri vs Persita di Liga 1 2022-2023

Persik Kediri akan menghadapi Persita Tangerang pada laga tunda pekan ke-18 Liga 1 2022-2023 di Stadion Brawijaya, Jumat (24/3/2023) malam.

Teguh Kurniawan | 23 Mar, 13:06

Liga 1

Bonek Jabodetabek, Tak Melulu soal Persebaya dan Aktif di Kegiatan Sosial

Berikut ini Serial Suporter mengenai salah satu kelompok suporter Persebaya Surabaya, Bonek Jabodetabek yang memegang prinsip footbal for humanity.

Taufani Rahmanda | 23 Mar, 12:45

Duel klasik akan tersaji di kualifikasi Piala Eropa 2024 antara Italia vs Inggris. (Hendy AS/Skor.id)

World

Head to Head Italia vs Inggris, Dua Raksasa Eropa Bentrok di Kualifikasi Euro 2024

Italia vs Inggris tersaji di laga pembuka Grup C Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Stadion Diego Armando Maradona.

Dini Wulandari | 23 Mar, 12:32

Cover Free Fire Master League Season 7. (Grafis Hendy AS/Skor.id)

Free Fire Battlegrounds

Azriel Ungkap Target dari Manajemen untuk Bigetron Delta di FFML Season 7

Bigetron Delta optimis duduki peringkat satu di pekan keempat nanti.

Nathasya Sangayu Puteri | 23 Mar, 12:23

Load More Articles