Hasil Spain Masters 2021: 3 Tiket Final Telah Diamankan Wakil Indonesia

Doddy Wiratama

Editor:

  • Empat dari tujuh wakil Indonesia pada semifinal Spain Masters 2021 telah menjalani pertandingan.
  • Hasilnya, tiga tiket final sudah diamankan dari nomor ganda putri, ganda putra, dan tunggal putra.
  • Indonesia masih menyisakan tiga wakil untuk berlaga pada semifinal hari ini dari nomor ganda campuran, tunggal putri, dan ganda putra.

SKOR.id - Indonesia memiliki tujuh amunisi saat turnamen bulu tangkis Spain Masters 2021 menggelar babak semifinal pada Sabtu (22/5/2021).

Pertandingan belum digelar, satu tiket final sudah aman dalam genggaman karena dua wakil Indonesia harus saling berhadapan pada semifinal nomor tunggal putra.

Sejauh ini, Indonesia sudah mengamankan tiga tiket final Spain Masters 2021 dari tiga nomor yang berbeda.

Tiket final pertama datang dari nomor ganda putri via pasangan Yulfira Barkah/Febby Valencia Dwijayanti Gani.

Ganda putri penghuni Pelatnas Cipayung itu melaju ke partai puncak setelah mengalahkan wakil Skotlandia, Julie MacPherson/Ciara Torrance.

Yulfira Barkah/Febby Valencia Dwijayanti Gani mengalahkan ganda putri unggulan ketujuh Spain Masters 2021 itu dalam waktu 35 menit dengan skor 21-10, 21-14.

Pada final esok, mereka akan menghadapi Amalie Magelund/Freja Ravn (Denmark) atau Alyssa Tirtosentono/Imke van der Aar (Belanda) yang saat ini tengah berduel.

Setelah Yulfira Barkah/Febby Valencia Dwijayanti Gani mengamankan tiket final, Sabar Karyaman Gutama/Mohammad Reza Pahlevi Isfahani menyusul dari nomor ganda putra.

Mereka lolos ke final setelah mengalahkan pasangan Adam Hall (Skotlandia)/Frederik Sogaard (Denmark) dalam duel alot tiga gim dengan skor 21-19, 13-21, 21-14.

Tiket final Spain Masters 2021 selanjutnya untuk Indonesia dipersembahkan oleh Chico Aura Dwi Wardoyo yang bermain pada nomor tunggal putra.

Chico Aura Dwi Wardoyo lolos ke final setelah mengalahkan seniornya di Cipayung sekaligus unggulan pertama turnamen ini, Shesar Hiren Rhustavito, dengan skor 21-16, 21-19.

Pada laga final, Chico akan menghadapi unggulan kedua Toma Junior Popov (Prancis) yang lolos ke final setelah mengalahkan Lee Dong-keun (Korea Selatan).

Pada sisi lain, Indonesia masih memiliki tiga wakil tersisa yang akan berlaga pada semifinal Spain Masters 2021 hari ini.

Saat berita ini dirilis, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari tengah menjalani laga semifinal ganda campuran kontra Adam Hall/Julie MacPherson (Skotlandia) di lapangan dua.

Sedangkan Putri Kusuma Wardani bakal segera menghadapi tunggal putri Prancis, Leonice Huet, pada laga semifinal yang digelar di lapangan 1.

Tepat setelah duel Putri Kusuma Wardani, giliran Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan yang beraksi.

Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan bakal menghadapi unggulan keempat asal Prancis, Christo Popov/Toma Junior Popov.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita Bulu Tangkis Lainnya:

Hasil Rapat Umum Tahunan BWF ke-82, Proposal Sistem Pertandingan 5x11 Poin Resmi Ditolak

Jadwal Semifinal Spain Masters 2021: 7 Wakil Berlaga, Indonesia Pastikan 1 Tiket Final 

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Bagus Kahfi, Elkan Baggott, Sandy Walsh. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Bagus Kahfi dan Elkan Baggott Senasib Akhir Pekan Ini

Bagus Kahfi dan Elkan Baggott senasib di klubnya masing-masing pada akhir pekan ini.

Estu Santoso | 01 Apr, 23:21

Pelatih Thomas Tuchel (Hendy AS/Skor.id)

World

VIDEO: Cara Jitu Thomas Tuchel untuk Kalahkan Borussia Dortmund

Video wawancara ebelum pertandingan Bayern Munchen vs Borussia Dortmund di Liga Jerman, Thomas Tuchel membahas mengenai kunci permainan.

Pradipta Indra Kumara | 01 Apr, 22:49

JADWAL, HASIL DAN KLASEMEN LIGA 1 2022-2023

Liga 1

Liga 1 2022-2023: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2022-2023 yang terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi, plus profil dari tim-tim pesertanya.

Teguh Kurniawan | 01 Apr, 22:28

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming PSIS Semarang vs PSS Sleman di Liga 1 2022-2023

PSIS Semarang akan menjamu PSS Sleman pada pekan ke-32 Liga 1 2022-2023 di Stadion Jatidiri, Minggu (2/4/2023).

Sumargo Pangestu | 01 Apr, 22:15

M. Nigara wartawan sepak bola senior

National

Opini: Buntut Penyerbuan Israel ke Stadion, FIFA di Mana Kamu?

Buntut penyerbuan Israel ke Stadion dan Dicoretnya Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 FIFA di mana Kamu?

Mahfudin Nigara | 01 Apr, 22:04

Cover Cristiano Ronaldo (Deni Sulaeman/Skor.id)

World

Cristiano Ronaldo ke Media Arab Saudi: Saya Pemain Terbaik dalam Sejarah Sepak Bola

Mega bintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo mengklaim bahwa dirinya merupakan pemain terbaik dalam sejarah sepak bola.

Igor Hakim | 01 Apr, 21:58

Inter Milan vs Fiorentina di ajang Liga Italia (Hendy/Skor.id).

Liga Italia

Inter Dikalahkan Fiorentina, Simone Inzaghi Sesalkan Peluang Romelu Lukaku

Simone Inzaghi merasa kecewa setelah Inter Milan dikalahkan ACF Fiorentina di Giuseppe Meazza, Sabtu (1/4/2023), dan menyesalkan peluang emas yang dibuang Romelu Lukaku.

Igor Hakim | 01 Apr, 21:49

Arsenal vs Leeds United (Hendy/Skor.id).

Liga Inggris

Arsenal Bantai Leeds United, Mikel Arteta Puas dengan Performa Gabriel Jesus

Mikel Arteta mengaku puas dengan performa Gabriel Jesus setelah pemain Brasil itu mencetak dua gol saat Arsenal mengalahkan Leeds United pada Sabtu (1/4/2023) di Emirates Stadium.

Igor Hakim | 01 Apr, 21:41

Pelatih LIverpool, Jurgen Klopp (Abdul Rohim/Skor.id)

Liga Inggris

VIDEO: Pernyataan Jurgen Klopp Sebelum Laga Manchester City vs Liverpool

Video pernyataan Jurgen Klopp pada konferensi pers sebelum pertandingan antara Manchester City versus Liverpool FC pada Sabtu (1/4/2023).

Igor Hakim | 01 Apr, 21:11

Keanu Reeves John Wick. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Films

Ini Bela Diri yang Dikuasai John Wick, Pencak Silat Salah Satunya

Karakter dalam film John Wick dikisahkan memiliki keahlian berbagai seni bela diri.

Tri Cahyo Nugroho | 01 Apr, 20:56

Load More Articles