Hasil Hungaria vs Inggris: The Three Lions Kalah 0-1

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Inggris kalah 0-1 dari Hungaria dalam laga pertama UEFA Nations League A.
  • Inggris takluk setelah Hungaria mencetak gol penalti di menit ke-66.
  • Pemain Inggris disoraki oleh anak-anak Hungaria di Stadion Puskas Arena.

SKOR.id - Inggris menderita di Budapest, setelah kalah 0-1 dari Hungaria dalam laga UEFA Nations League 2022-2023 A fase grup, Sabtu (4/5/2022) malam WIB.

Kekalahan Inggris terjadi karena gol penalti gelandang serang Hungaria, Dominik Szoboszlai pada menit ke-66.

Dengan hasil ini, untuk sementara pasukan Gareth Southgate berada di dasar klasemen sementara dari empat tim di grup mereka.

The Three Lions satu grup dengan Hungaria, Jerman, dan Italia. Namun, bukan hanya kekalahan ini yang menyakitkan.

Jelang laga akan dimulai, anak-anak Hungaria di Stadion Puskas Arena menyoraki Harry Kane dan kawan-kawan.

Momen itu terjadi ketika mereka melakukan penghormatan antirasisme.

Laga ini sebenarnya harus dilakukkan dalam stadion yang tertutup tanpa penonton, menyusul sanksi dari UEFA terhadap Hungaria.

Sanksi tersebut diberikan terkait sikap rasisme fans Hungaria di pertemuan sebelumnya. Namun, jelang laga ini, UEFA akhirnya memutuskan membolehkan khusus anak-anak dengan didampingi orang dewasa untuk menyaksikan laga ini.

Ironisnya, anak-anak tersebut justru menyoraki pemain timnas Inggris.

Kekalahan ini tentu menjadi pukulan yang cukup telak bagi pasukan Gareth Southgate. Apalagi, jelang laga ini, Inggris tidak terkalahkan dalam 10 laga terakhir.

Timnas Inggris mencoba berinisiatif menyerang di babak pertama. Namun, kedudukan hingga 45 menit pertama tetap 0-0.

Pada babak pertama ini, Inggris berhasil sedikit unggul dalam penguasaan bola, mencapai 59 persen berbanding Hungaria yang 41 persen.

Inggris melepaskan tiga tembakan dengan hanya satu di antaranya yang mengarah ke gawang.

Sedangkan tuan rumah melepaskan lima tembakan dengan tiga di antaranya berhasil mengarah ke gawang.

Di babak ini pula, penyerang dan kapten timnas Inggris, Harry Kane nyaris mencetak gol.

Momen itu terjadi di menit ke-4 laga berjalan ketika bola tembakannya sedikit berada di sisi luar tiang gawang Hungaria.

Namun demikian, Inggris justru akhirnya tertinggal. Pada menit ke-66, bintang timnas Hungaria, Dominik Szoboszlai mencetak gol dari titik penalti.

Wasit memberikan hadiah penalti kepada Hungaria setelah Reece James menjatuhkan gelandang tuan rumah, Zzolt Nagy.

Dominik Szoboszlai berhasil menjalankan tugas tersebut dengan kaki kanannya. Kiper timnas Inggris, Jordan Pickford hanya nyaris menepisnya.

Hingga laga berakhir, kedudukan tetap 1-0 untuk keunggulan tuan rumah Hungaria.

Fakta Menarik Hungaria vs Inggris

  • Jarrod Bowen dan Michael Justin tampil dalam debutnya bersama tim senior Inggris setelah tampil mengesankan di Liga Inggris 2021-2022 lalu. Jarrod Bowen mencetak 12 gol dan memberikan 12 assist untuk West Ham di musim lalu.
  • Ini kali pertama timnas Inggris tampil dengan dua pemain West Ham sebagai starter yaitu Declan Rice dan Jarrod Bowen. Sebelumnya, dua pemain West Ham yang masuk starter terjadi pada Maret 2010 lalu yaitu Matthew Upson dan Robert Green, saat lawan Mesir.
  • Ini kemenangan pertama timnas Hungaria atas Inggris sejak Mei 1962. Bagi Hungaria, kemenangan ini mengakhiri rapor buruk mereka lawan timnas Inggris setelah sebelumnya tidak pernah menang dalam 15 laga terakhir lawan The Three Lions.
  • Dari 11 kekalahan Inggris di bawah asuhan Gareth Southgate, lima kekalahan di antaranya terjadi di UEFA Nations League.

Hasil dan Susunan Pemain

Hungaria 1-0 Inggris

Gol: 1-0 (Dominik Szoboszlai, 66)

Hungaria (3-4-2-1): Peter Gulacsi; Adam Lang, Willi Orban, Attila Szalai; Loic Nego, Adam Nagy/Callum Styles (82), Andras Schafer, Zsolt Nagy/Balint Vecsei (87); Roland Sallai/Laszlo Kleinheisler (71), Dominik Szoboszlai/Attila Fiola (82); Adam Szalai/Martin Adam (87)
Pelatih: Marco Rossi

Inggris (3-4-3): Jordan Pickford; Kyle Walker/John Stones (62), Conor Coady/Kalvin Phillips (79(, Harry Maguire; Alexander-Arnold/Reece James (62), Jude Bellingham, Declan Rice, James Justin/Bukayo Saka (46); Jarrod Bowen, Harry Kane, Mason Mount/Jack Grealish (62)
Pelatih: Gareth Southgate

Kartu kuning: Peter Gulacsi, Andras Schafer, Harry Maguire, Conor Coady
Kartu merah:
Wasit: Artur Dias
Stadion: Puskas Arena

Berita Bola Internasional Lainnya:

Hasil Play-off J.League Cup 2022: Nagoya Grampus dan Sanfrecce Hiroshima Menang Telak

VIDEO: OTW Pulang Kampung, Berikut Statistik Top Alexandre Lacazette di Lyon

Source: BBC Sport

RELATED STORIES

Hungaria vs Inggris: Kalah 0-1, Pelatih The Three Lions Keluhkan Cuaca Panas

Hungaria vs Inggris: Kalah 0-1, Pelatih The Three Lions Keluhkan Cuaca Panas

Pelatih Inggris mengeluhkan cuaca panas usai timnya ditekuk Hungaria di UEFA Nations League.

Link Live Streaming Kroasia vs Prancis di UEFA Nations League

Link live streaming duel Kroasia vs Prancis yang akan berlangsung dini hari nanti WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pemain Liverpool asal Argentina, Alexis Mac Allister. (Jovi Arnanda/Skor.id

La Liga

Real Madrid Terus Pantau Bintang Liverpool

Real Madrid memantau Alexis Mac Allister untuk menggantikan Toni Kroos atau Luka Modric.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 20:43

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI)

Timnas Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Definitif untuk Timnas U-20 Indonesia dan Timnas Putri Indonesia

Ada tiga nama yang diperkenalkan untuk mengisi posisi manajerial di Timnas U-20 Indonesia dan Timnas Putri Indonesia.

Teguh Kurniawan | 18 May, 20:42

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Massimiliano Allegri Miliki Opsi untuk Berlabuh ke Liga Inggris

Tiga klub Liga Inggris diyakini bisa menjadi pilihan Massimiliano Allegri.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 18:00

Sepatu khas untuk Nikola Jokic dari 361 Degrees, Big3 Future model low-cut, dirilis dalam empat warna berbeda bertema Spongebob Squarepants. (M Yusuf/Skor.id)

Culture

Nikola Jokic x 361° Big3 Future “SpongeBob Squarepants” Tawarkan Keceriaan dan Performa

Sneakers bertema SpongeBob Squarepants ini mengambil basis 361° Big3 Future low cut yang kali pertama dirilis di Eropa dalam jumlah terbatas pada akhir Januari lalu.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:21

PMSL SEA 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Tujuh Tim Indonesia ke Super Sunday

Hanya Voin Donkey saja yang harus mengubur mimpi bermain di Super Sunday pekan kedua.

Gangga Basudewa | 18 May, 17:13

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 18 May, 17:11

Festival Seni Marseille, PAC, mengisahkan tentang cerita soal migran dengan sentuhan Olimpiade. (M Yusuf/Skor.id.jpg)

Culture

Festival Seni Marseille Ceritakan Kisah Migran dengan Sentuhan Olimpiade

PAC di Marseille lalu kental bernuansa Olimpiade Paris 2024.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:00

Laga Brighton vs Manchester United di pekan ke-38 Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Brighton vs Manchester United di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Brighton vs Manchester United pada pertandingan pekan ke-38 Liga Inggris 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 16:53

Timnas putri Indonesia.

Timnas Indonesia

Timnas Putri Indonesia Jadwalkan Uji Coba Lawan Singapura di Jakarta

Timnas Putri Indonesia bakal melakoni laga uji coba internasional melawan Singapura pada 28 Mei mendatang.

Teguh Kurniawan | 18 May, 16:52

Nike Air Jordan 1 Mid "Subway" (Yusuf/Skor.id).

Sneakers

Air Jordan 1 Mid Subway, Tribute kepada Pekerja MTA New York

Slogan “Selalu Maju ke Depan” dan “Jangan Bersandar di Pintu” tertera di sepatu kets tersebut.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 16:25

Load More Articles