Hasil Chelsea vs Fulham: Imbang 0-0, The Blues Hanya Raih Satu Poin

Igor Hakim

Skor Editorial Team

  • Hasil Chelsea vs Fulham di pekan ke-17 Liga Inggris 2022-2023.
  • The Blues gagal menang setelah diimbangi tanpa gol.
  • Dua pemain baru yang dibeli mahal tidak tampil optimal.

SKOR.id - Chelsea FC gagal meraih tiga poin setelah hanya mampu bermain imbang melawan Fulham FC di Stamford Bridge pada pekan ke-17 Liga Inggris 2022-2023.

Pada laga yang digelar Jumat (3/1/2023) atau Sabtu dini hari WIB tersebut, pertandingan berakhir 0-0.

Pertandingan berjalan cukup imbang. Baik Chelsea maupun Fulham sama-sama melakukan jual-beli serangan secara bergantian.

Namun, kedua tim tidak bisa menciptakan peluang yang benar-benar berbahaya. Penyelesaian akhir yang buruk juga membuat kedua tim gagal mencetak gol.

Untuk Chelsea, hasil ini sangat disayangkan, padahal mereka menurunkan dua pemain baru super mahalnya: Mykhailo Mudryk dan Enzo Fernandez.

Keduanya tampil kurang optimal, bahkan Mudryk harus digantikan setelah turun minum oleh Noni Madueke.

Tambahan satu angka membuat Chelsea kini mengoleksi 30 poin dan untuk sementara duduk di peringkat sembilan di klasemen Liga Inggris.

Jika Aston Villa dan Liverpool FC meraih kemenangan, maka The Blues bakal turun ke peringkat 11.

Sementara Fulham berada di peringkat enam dengan 32 poin.

Fakta Menarik Chelsea vs Fulham:

  • Graham Potter telah membuat 64 perubahan pada starting XI Chelsea dalam 15 pertandingan Liga Inggris yang dia jalani sejauh ini. Itu menjadi kedua terbanyak dalam 15 laga pertama manajer yang bertanggung jawab atas sebuah klub dalam sejarah Premier League. Angka tersebut hanya kalah dari pendahulunya, Thomas Tuchel (66).

Chelsea 0-0 Fulham

Gol: -

Chelsea (4-3-3): K. Arrizabalaga; R. James/C. Azpilicueta (60'), T. Silva, B. Badiashile, M. Cucurella/B. Chilwell (84'); C. Gallagher, E. Fernandez, M. Mount/D. Fofana (76'); H. Ziyech/R. Sterling (60'), K. Havertz, M. Mudryk/N. Madueke (46')

Pelatih: Graham Potter

Fulham (4-2-3-1): B. Leno; K. Tete, I. Diop, T. Ream, A. Robinson; H. Reed/T. Cairney (90'), J. Palhinha; B. Reid/M. Salomon (75'), A. Pereira/L. Kurzawa (90'), Willian/H. Wilson (75'); A. Mitrovic/C. Vinicius (90')

Pelatih: Marco Silva

Kartu kuning: J. Palhinha, A. Pereira, C. Gallagher, B. Reid, Marco Silva
Kartu merah: -
Wasit: Stuart Attwell
Stadion: Stamford Bridge

Baca Juga Berita Liga Inggris Lainnya:

Graham Potter Yakin Chelsea Tidak Buang-buang Uang untuk Enzo Fernandez

VIDEO: Erik Ten Hag tentang Bawa Manchester United Lolos ke Final Carabao Cup

Source: OptaSofa Scorelivescore.com

RELATED STORIES

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Crystal Palace di Liga Inggris 2022-203

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Crystal Palace di Liga Inggris 2022-203

Berikut ini prediksi dan link live streaming laga Manchester United vs Crystal Palace di Liga Inggris 2022-2023.

Tidak Lagi Sembunyi, Clara Chia dan Gerard Pique Berani Muncul Bersama

Tidak Lagi Sembunyi, Clara Chia dan Gerard Pique Berani Muncul Bersama

Clara Chia terlihat bersama Gerard Pique untuk pertama kalinya.

Chelsea Depak Aubameyang dan 5 Pemain Baru dari Skuad Liga Champions

Chelsea Depak Aubameyang dan 5 Pemain Baru dari Skuad Liga Champions

Untuk putaran gugur Liga Champions musim ini, Chelsea harus mendepak Pierre-Emerick Aubameyang dan beberapa pemain baru.

Berapa Persen Kemungkinan Chelsea dan Liverpool Finis di 4 Besar Musim Ini

Berapa Persen Kemungkinan Chelsea dan Liverpool Finis di 4 Besar Musim Ini

Chelsea dan Liverpool kini sedang berjuang di papan tengah Liga Inggris musim ini dan kesulitan menembus empat besar.

Chelsea dan Hobi Pelatih Gonta-ganti Starting XI di 15 Laga Awal Liga Inggris

Pelatih Chelsea, Graham Potter, melakukan 64 pergantian dalam Starting XI timnya dalam 15 laga awalnya di Liga Inggris, terbanyak kedua sepanjang sejarah.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Ini tampilan Nike Air Jordan 4 'Pine Green', sepatu basket terbaik dalam sejarah yang direkayasa ulang untuk olahraga skate (Hendy AS/Skor.id).

Sneakers

Nike SB AJ4 ‘Pine Green’, Peleburan Budaya Bola Basket dan Skate

Ini cara bagi dua komunitas untuk menghormati satu sama lain serta mewakili benturan bola basket, budaya skate, dan gaya yang menyatukan keduanya.

Nurul Ika Hidayati | 26 Mar, 06:32

Johann Zarco, pembalap Pramac Racing MotoGP musim 2023. (Dede Mauladi/Skor.id)

MotoGP

MotoGP Portugal 2023: Johann Zarco Masih Adaptasi Sprint Race

Johann Zarco hanya finis ke-8 saat sprint race GP Portugal 2023 tetapi optimistis podium di balapan hari Minggu (26/3/2023).

Any Hidayati | 26 Mar, 06:31

World

Prediksi dan Link Live Streaming Inggris vs Ukraina di Kualifikasi Euro 2024

Prediksi dan link live streaming duel Inggris vs Ukraina di kualifikasi Euro 2024 yang akan digelar pada Minggu (26/3/2023) malam ini.

Irfan Sudrajat | 26 Mar, 05:58

Cover SEA Games. (Dede Mauladi/Skor.id)

Other Sports

Pemerintah Kamboja Liburkan Sekolah Selama SEA Games 2023

Kebijakan libur sekolah selama SEA Games 2023 akan berlaku untuk tingkat pendidikan usia dini hingga perguruan tinggi.

Any Hidayati | 26 Mar, 05:57

Cover Skor Stats.jpg

Liga 1

Skor Stats: Rating Pemain dan MoTM Laga Persebaya vs Persikabo 1973

Berikut ini Skor Stats untuk rating pemain dan man of the match laga Liga 1 2022-2023 pada 25 Maret 2023 yaitu Persebaya Surabaya vs Persikabo 1973.

Taufani Rahmanda | 26 Mar, 05:48

Ilustrasi mobil Ferrari (Hendy AS/Skor.id)

Automotive

10 Mobil Ferrari Modern Termahal di Dunia, dari Rp10 Miliar hingga Rp72,8 Miliar

Dari Ferrari 488 Pista Piloti hingga LaFerrari Aperta.

Kunta Bayu Waskita | 26 Mar, 05:47

Cover MotoGP. (Dede Mauladi/Skor.id)

MotoGP

Alami Cedera, 2 Rider Hilang dari Grid MotoGP

Dua pembalap terpaksa harus melewatkan race MotoGP Portugal hari Minggu (26/3/2023) ini akibat cedera.

I Gede Ardy Estrada | 26 Mar, 05:20

Kampanye Louis Vuitton dan FIFA World Cup melalui gambar Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo makin memanaskan Piala Dunia 2022 (Hendy AS/Skor.id).

Fashion

5 Kolaborasi Sepak Bola dan Fashion Paling Fenomenal

Dari merek olahraga hingga rumah mode couture, kolaborasi ini telah meninggalkan jejaknya di dunia fashion dan sepak bola.

Nurul Ika Hidayati | 26 Mar, 05:06

Cupra berkolaborasi dengan studio desain fesyen, Raeburn. Hendy AS/Skor.id

Art

Kolaborasi Cupra dan Raeburn Melahirkan Cupra Born

Cupra berkolaborasi dengan studio desain fesyen, Raeburn, untuk membuat rangkaian desain keberlanjutan, gaya, dan performa.

Suryansyah | 26 Mar, 05:01

Elisabeth Shue bintang sepak bola sebelum ke Hollywood. (Hendy AS/Skor.id)

Films

Elisabeth Shue: dari Sepak Bola Gemparkan Hollywood

Elisabeth Shue tidak pernah terlalu berjuang dalam kariernya di Hollywood kecuali bakatnya di sepak bola yang digelutinya sejak sekolah menengah.

Suryansyah | 26 Mar, 04:29

Load More Articles