Hannah Wilkinson Kombinasikan Sepak Bola dan Mural

Tri Cahyo Nugroho

Editor: Tri Cahyo Nugroho

Striker Melbourne City dan timnas wanita Selandia Baru Hannah Wilkinson memiliki kemampuan membuat mural yang sudah banyak dipajang di Jepang dan negaranya. (M. Yusuf/Skor.id)
Striker Melbourne City dan timnas wanita Selandia Baru Hannah Wilkinson memiliki kemampuan membuat mural yang sudah banyak dipajang di Jepang dan negaranya. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR.id – Ketika Hannah Wilkinson tidak mampu mencetak gol buat klubnya Melbourne City maupun tim nasional wanita Selandia Baru, Hannah Wilkinson justru kerap bisa menciptakan sebuah mahakarya.

Atlet yang sudah turun di tiga Olimpide itu diketahui sudah menjadi artis sebelum memulai karier sebagai pemain sepak bola yang sudah membawanya keliling dunia.

Sebagai salah satu anggota program Seniman Olimpiade IOC (Komite Olimpiade Internasional), Wilkinson ikut berkontribusi langsung dalam pameran Olympic Agora di stasiun metro (kereta bawah tanah) Mitsokoshimae di Tokyo, Jepang, selama dan setelah Olimpiade 2020 yang digelar pada tahun 2021 silam.

Wilkinson juga pernah ditugaskan untuk membuat mural di Stadion Nasional Eden Park di Auckland untuk meramaikan tiga Piala Dunia Wanita yang digelar di Selandia Baru pada tahun 2022 dan 2023. 

Wilkinson sendiri akhirnya bisa turun di Piala Dunia Wanita FIFA 2023, kali ketiga di turnamen tersebut, pada 20 Juli sampai 20 Agustus lalu. Ia mencetak satu-satunya gol untuk Selandia Baru di satu-satunya kemenangan (1-0 atas Norwegia) di fase Grup A. 

Berbicara secara eksklusif kepada Olympics.com, Wilkinson berbicara tentang dua minatnya dan bagaimana satu hal dapat membantu hal lain.

“Saya suka mengabadikan aksi sebanyak mungkin dan detail. Saya sangat terinspirasi oleh anime,” tutur striker yang kini berusia 31 tahun itu.

Karier sepak bola Wilkinson membuatnya pindah ke Universitas Tennessee untuk kemudian Swedia, Portugal, dan Jerman sebelum pindah ke klub A-League Australia, Melbourne City, pada Agustus 2021 hingga sekarang.

Namun karya seninya tetap konstan dan “benar-benar memberikan penyetelan ulang atau semacam keseimbangan terhadap tekanan tinggi” yang dialaminya sebagai pesepak bola.

“Ada saat-saat ketika sepak bola benar-benar sulit, tekanannya tinggi dan mungkin saya cedera, dan juga pernah mengalami banyak cedera. Dan di situlah karya seni saya benar-benar menyelamatkan saya dalam banyak hal,” tuturnya. 

Salah satunya ketika ia menderita cedera ligamen lutut anterior pada Oktober 2018 dan entah bagaimana berhasil pulih tepat waktu untuk Piala Dunia tahun berikutnya.

“Ini menyelamatkan saya dari menjadi gila karena ini adalah pengalaman yang sangat membosankan. Saya benar-benar mendorong tubuh saya hingga batas kemampuan saya untuk lolos ke Piala Dunia, dan itu adalah periode tersulit secara fisik dan mental, menurut saya,” kata Wilikinson.

Hannah Wilkinson sebenarnya menekuni seni sebelum sepak bola, dengan mengatakan, “Ketika saya masih sangat muda, saya memulai kedua perjalanan itu dan saya jatuh cinta pada keduanya.

“Saya suka menangkap aksi sebanyak mungkin dan sedetail mungkin. Saya sangat terinspirasi oleh anime. Saat tumbuh dewasa, saya sering menonton Dragon Ball Z bersama saudara-saudara saya dan saya rasa saya benar-benar terinspirasi oleh sesuatu, saya menciptakan banyak pekerjaan dan saya tidak berhenti.” 

Jadi ketika IOC sedang mencari karya seni untuk Olimpiade Tokyo, Hannah Wilkinson adalah orang yang tepat untuk didekati. 

“IOC datang kepada saya sebelum Tokyo 2020. Ternyata ada banyak seniman Olimpiade di luar sana. Mereka menginginkan beberapa desain yang menggambarkan atlet Olimpiade dan perjuangan mereka harus berlatih di tengah pandemi Covid-19, dan fakta bahwa mereka berada di sana, Jepang,” ucapnya. 

“Saya mengajukan proposal dan mereka menyukainya hingga saya mendapat kesempatan untuk membuat beberapa karya. Seharusnya itu adalah mural atau satu set mural di stasiun kereta bawah tanah Tokyo, tetapi Covid melanda dan kami tidak bisa sampai ke sana. 

“Jadi untungnya, saya bisa melakukannya secara digital – banyak hal yang saya lakukan sekarang adalah digital – dan saya membuat beberapa desain Tirai Noren menakjubkan yang sekarang digantung di museum (Olimpiade). 

“Saya (saat itu) ingin melambangkan Jepang dalam banyak hal dan juga menghidupkan olahraga baru yang diperkenalkan di Olimpiade, skateboard adalah salah satunya dan selancar, yang sangat saya nikmati karena saya suka melakukan kedua hal tersebut.

“Bahkan ketika saya pergi ke Tokyo bersama timnas Selandia Baru, saya tidak bisa keluar dan melihat karya-karya saya. Namun yang saya sukai adalah saya ditandai oleh orang-orang asing yang mengunggah tentang mereka karena akun Instagram saya ada di bagian bawah setiap karya. 

“Jadi saya melihat ponsel saya dan semua orang mengambil foto barang-barang saya di mana mereka dipajang. Oh, itu sangat keren. Melihat itu sungguh menakjubkan.” 

Sebagai salah satu atlet yang juga seniman, Wilkinson menilai wajib baginya dan seharusnya juga orang lain untuk memanusiakan para atlet dengan cara yang sangat istimewa. 

“Anda tidak hanya bisa melihat betapa mengesankannya mereka secara atletik, namun juga istimewa secara artistik. Hal ini memungkinkan orang untuk melihat lebih jauh tentang seorang atlet dan mengetahui lebih jauh mengapa mereka sangat bagus dalam olahraga yang digelutinya,” ujar Wilkinson. 

“Ada banyak olahraga yang membutuhkan kreativitas. Saya pikir program artis di IOC ini membantu orang-orang memahami hal itu tentang atlet, yang mana menurut saya itu luar biasa. Tampil bukan hanya sebagai atlet, tapi juga sebagai artis, sungguh istimewa.” 

  

 

 

RELATED STORIES

Makna Mendalam Mural Valentino Rossi di Tavullia

Makna Mendalam Mural Valentino Rossi di Tavullia

Mural Valentino Rossi ini menjadi inisiatif pertama kota Tavullia untuk menghormati sang legenda.

8 Mural Terbaik Liverpool FC, Lengkap dengan Lokasi dan Nama Pelukisnya

8 Mural Terbaik Liverpool FC, Lengkap dengan Lokasi dan Nama Pelukisnya

Beberapa pemain legendaris dan ikon Liverpool kerap jadi subyek dari beberapa mural tersebut.

Mural Pemenang Ballon d'Or Aitana Bonmati Penghormatan dari TVBoy

Pekan lalu, pemain Barcelona Femeni Aitana Bonmati meraih penghargaan Ballon d’Or.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Analisis antarlini Bayern Munchen vs Real Madrid. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Bayern Munchen vs Real Madrid: Harry Kane Yakin Peluang di Leg Kedua

Harry Kane yakin dengan peluang Bayern Munchen pada leg kedua semifinal Liga Champions menghadapi Real Madrid.

Pradipta Indra Kumara | 30 Apr, 23:38

al-hilal sfc

World

Al Hilal Tundukkan Al Ittihad di Semifinal King's Cup

Berikut ini hasil pertandingan semifinal King's Cup antara Al Ittihad vs Al Hilal.

Pradipta Indra Kumara | 30 Apr, 22:52

Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions 2023-2024. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Bayern Munchen vs Real Madrid di semifinal Liga Champions 2023-2024 yang digelar pada Rabu (1/5/2024) pukul 02.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 30 Apr, 17:32

Bek Real Madrid, Antonio Rudiger. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

World

Bayern Munchen vs Real Madrid: Misi Antonio Rudiger Hentikan Harry Kane

Setelah sukses mematikan pergerakan mesin gol Manchester City, Erling Haaland, Antonio Rudiger kini akan mencoba meredam ancaman Harry Kane.

Irfan Sudrajat | 30 Apr, 17:31

Marc Marquez-Gresini Racing

MotoGP

Marc Marquez Telah Buat Keputusan soal Masa Depannya

Marc Marquez memberikan indikasi bila bos Ducati mulai menyukainya.

Tri Cahyo Nugroho | 30 Apr, 16:43

Ronaldo Nazario siap menjual klub sepak bola Spanyol miliknya, Real Valladolid. Tampak Ronaldo saat berpose dengan petenis Spanyol Carlos Alcaraz. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

La Liga

Setelah Cruzeiro, Ronaldo Nazario Siap Jual Valladolid

Ronaldo Nazario berharap Real Valladolid kembali ke La Liga agar nilai jualnya naik.

Tri Cahyo Nugroho | 30 Apr, 16:32

Wuling Cloud EV (Dok. Wuling).

Automotive

Wuling Resmi Buka Pemesanan Cloud EV dalam Ajang PEVS 2024

Mulai hari ini, konsumen bisa pesan Wuling Cloud EV dengan estimasi harga pre-book Rp410 juta.

Kunta Bayu Waskita | 30 Apr, 16:19

Basket. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Basketball

Liga Basket Putri Jakarta Siap Digelar, Diharapkan Jadi Embrio Kompetisi Nasional

Liga Basket Putri Jakarta edisi pertama dijadwalkan bergulir pada Juni nanti dan diikuti enam hingga delapan tim.

Doddy Wiratama | 30 Apr, 16:12

Poster film Anelka: Misunderstood (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Films

Anelka: Misunderstood, Film Dokumenter tentang Kontroversi Nicolas Anelka

Anelka: Misunderstood sajikan potret detail dan seimbang dari sosok eks penyerang Prancis, Nicolas Anelka.

Kunta Bayu Waskita | 30 Apr, 15:42

EA Sports FC Mobile Team of The Season.(EA Sports)

Esports

Team of The Season Baru Sudah Hadir di EA Sports FC Mobile

Event TOTS akan dimulai pada tanggal 29 April 2024 dan berlangsung selama satu bulan ke depan.

Gangga Basudewa | 30 Apr, 15:17

Load More Articles