Dragan Djunakovic Belum Bisa Dampingi PSIS Semarang meski Sudah Negatif Covid-19

Adif Setiyoko

Editor:

SKOR.id – Kondisi pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic sudah mulai membaik setelah sempat terkonfirmasi positif Covid-19.

Dragan Djukanovic harus absen mendampingi sejumlah pertandingan yang dihadapi PSIS Semarang karena harus menjalani pemulihan dan karantina.

Sejauh ini, pelatih berusia 52 tahun itu sudah absen dalam empat laga terakhir skuad Mahesa Jenar sejak terkonfirmasi positif Covid-19.

Dokter tim PSIS Semarang, I Kadek Rengkuh memastikan bahwa kondisi Dragan sudah membaik meski masih ada sejumlah gejala.

“Kemarin, masih ada batuk dan beliau kami beri obat. Kini, kondisinya telah membaik,” kata I Kadek Rengkuh dikutip dari situs resmi klub.

Oleh karena itu, tim dokter PSIS meminta juru taktik asal Serbia itu untuk tetap beristirahat hingga kondisinya sudah benar-benar fit.

“Setelah kemarin negatif, coach Dragan masih ada keluhan. Kami menyarankan beliau untuk istirahat dahulu sampai benar-benar fit,” ujarnya.

Sementara itu, Dragan mengakui bahwa dia sampai saat ini masih mengalami sejumlah gejala seperti batuk dan pegal-pegal.

Dia berharap, kondisinya bisa segera pulih agar bisa menemani Hari Nur Yulianto dan kolega menghadapi sisa laga di Liga 1 2021-2022.

“Ya, saya ada rasa sakit seperti batuk dan pegal-pegal. Demi kondusifnya tim dan kesehatan bersama, saya menepi dulu,” kata Dragan.

“Doakan, saya semoga segera sembuh total dan bisa kembali bersama tim PSIS Semarang,” ia melanjutkan.

Sampai saat ini, PSIS Semarang masih berada di urutan kedelapan klasemen sementara Liga 1 2021-2022 dengan koleksi 38 poin dari 29 pertandingan.

Pada laga selanjutnya, PSIS akan menantang Bhayangkara FC untuk laga pekan ke-30 Liga 1 2021-2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Sabtu (12/3/2022).

Baca Juga Berita PSSI Lainnya:

Saran DPR RI Agar PSSI Bisa Meminimalisir Naturalisasi Pemain

PSSI Kunjungi Legenda Sepak Bola Wanita

Ketua Umum PSSI Bicara Keras ke Wasit Liga 3 dan Sebut Laga Farmel FC vs Persikota

Source: PSIS

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

JADWAL, HASIL DAN KLASEMEN LIGA 1 2022-2023

Liga 1

Liga 1 2022-2023: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2022-2023 yang terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi, plus profil dari tim-tim pesertanya.

Teguh Kurniawan | 01 Apr, 22:28

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming PSIS Semarang vs PSS Sleman di Liga 1 2022-2023

PSIS Semarang akan menjamu PSS Sleman pada pekan ke-32 Liga 1 2022-2023 di Stadion Jatidiri, Minggu (2/4/2023).

Sumargo Pangestu | 01 Apr, 22:15

M. Nigara wartawan sepak bola senior

National

Opini: Buntut Penyerbuan Israel ke Stadion, FIFA di Mana Kamu?

Buntut penyerbuan Israel ke Stadion dan Dicoretnya Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 FIFA di mana Kamu?

Mahfudin Nigara | 01 Apr, 22:04

Cover Cristiano Ronaldo (Deni Sulaeman/Skor.id)

World

Cristiano Ronaldo ke Media Arab Saudi: Saya Pemain Terbaik dalam Sejarah Sepak Bola

Mega bintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo mengklaim bahwa dirinya merupakan pemain terbaik dalam sejarah sepak bola.

Igor Hakim | 01 Apr, 21:58

Inter Milan vs Fiorentina di ajang Liga Italia (Hendy/Skor.id).

Liga Italia

Inter Dikalahkan Fiorentina, Simone Inzaghi Sesalkan Peluang Romelu Lukaku

Simone Inzaghi merasa kecewa setelah Inter Milan dikalahkan ACF Fiorentina di Giuseppe Meazza, Sabtu (1/4/2023), dan menyesalkan peluang emas yang dibuang Romelu Lukaku.

Igor Hakim | 01 Apr, 21:49

Arsenal vs Leeds United (Hendy/Skor.id).

Liga Inggris

Arsenal Bantai Leeds United, Mikel Arteta Puas dengan Performa Gabriel Jesus

Mikel Arteta mengaku puas dengan performa Gabriel Jesus setelah pemain Brasil itu mencetak dua gol saat Arsenal mengalahkan Leeds United pada Sabtu (1/4/2023) di Emirates Stadium.

Igor Hakim | 01 Apr, 21:41

Pelatih LIverpool, Jurgen Klopp (Abdul Rohim/Skor.id)

Liga Inggris

VIDEO: Pernyataan Jurgen Klopp Sebelum Laga Manchester City vs Liverpool

Video pernyataan Jurgen Klopp pada konferensi pers sebelum pertandingan antara Manchester City versus Liverpool FC pada Sabtu (1/4/2023).

Igor Hakim | 01 Apr, 21:11

Keanu Reeves John Wick. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Films

Ini Bela Diri yang Dikuasai John Wick, Pencak Silat Salah Satunya

Karakter dalam film John Wick dikisahkan memiliki keahlian berbagai seni bela diri.

Tri Cahyo Nugroho | 01 Apr, 20:56

Cover SEA Games. (Dede Mauladi/Skor.id)

Other Sports

Pelatih asal Spanyol Dilibatkan dalam Pelatihan Pelatih Anggar

Dua pelatih asal Spanyol dilibatkan dalam pelatihan pelatih anggar yang digelar di Bali.

Rais Adnan | 01 Apr, 20:31

Hasil pertandingan Bayern Munchen vs Borussia Dortmund (Hendy/Skor.id).

World

Hasil Bayern Munchen vs Borussia Dortmund: Debut Manis Thomas Tuchel

Debut Thomas Tuchel sebagai pelatih Bayern Munchen, sukses membawa timnya menang atas Borussia Dortmund.

Pradipta Indra Kumara | 01 Apr, 18:25

Load More Articles