Dampak Negatif Mengonsumsi Alkohol bagi Atlet

Adif Setiyoko

Editor:

  • Mengonsumsi alkohol ternyata bisa memberikan sejumlah dampak negatif, utamanya bagi atlet.
  • Sebab, alkohol yang dikonsumsi atlet akan menyebabkan sejumlah efek terhadap tubuhnya.
  • Sejumlah dampak negatif dari konsumsi alkohol ini disebut bisa mempengaruhi performa atlet saat bertanding.

SKOR.id – Bagi atlet, mengonsumsi alkohol ternyata memiliki dampak negatif terhadap performanya. Sebab, kandungan ini menyebabkan sejumlah efek terhadap tubuh.

Menurut National Strength and Conditioning Association (NSCA), alkohol sangat berpengaruh terhadap kinerja tubuh.

Sebab, itu akan mempengaruhi keterampilan motorik, status hidrasi, kinerja aerobik, dan juga proses recovery selepas bertanding. Selain itu, mengonsumsi alkohol secara berlebihan juga sangat berbahaya untuk atlet.

Hal ini bisa menyebabkan kekurangan nutrisi, mengganggu fungsi kekebalan, dan meningkatkan risiko cedera.

Alkohol juga bisa mempengaruhi kinerja aerobik atlet. Sebab hal ini bisa memperlambat siklus asam sitrat, menghambat gluconeogenesis, dan meningkatkan kadar laktat.

Itulah sebabnya, saat ini alkohol termasuk sebagai salah satu zat terlarang untuk sejumlah kompetisi di bawah naungan National Collegiate Athletic Association (NCAA).

Bahkan, Badan Anti-Doping Dunia (WADA) melarang konsumsi alkohol selama olahraga udara, panahan, powerboating, dan kompetisi balap mobil.

Dilansir NSCA, berikut sejumlah dampak negatif yang bisa ditimbulkan dari kebiasaan mengonsumsi alkohol bagi atlet profesional.

Gangguan terhadap Otot

Mengonsumsi alkohol ternyata bisa memiliki efek tertentu pada otot-otot tubuh.

Sebab, kandungan alkohol dapat menghambat pertumbuhan otot seorang atlet. Hal ini berarti bahwa dampak alkohol sangat merugikan atlet.

Sebab, mereka berlatih keras untuk memperkuat ototnya, tapi justru dihambat karena kebiasaannya mengonsumsi alkohol.

Meningkatkan Berat Badan

Alkohol dapat menyebabkan peningkatan berat badan karena kepadatan kalori. Kalori yang terkandung di dalam alkohol cukup banyak, tetap hanya kalori kosong.

Sehingga, tubuh memperlakukan mereka sebagai lemak dan mengubah gula yang terkandung dalam alkohol menjadi asam lemak dalam tubuh.

Pengaruhi Siklus Tidur

Dampak buruk lainnya ialah alkohol bisa mempengaruhi siklus tidur atlet.

Hal in tentu sangat berbahaya karena atlet membutuhkan waktu istirahat yang cukup guna memulihkan kebugarannya.

Menenggak alkohol sebelum tidur memang dapat membantu menginduksi tidur, tetapi terbukti mengganggu siklus tidur restoratif sepanjang malam.

Hal ini berarti alkohol menurunkan kualitas tidur. Padahal, tidur menjadi salah satu cara mengistirahatkan tubuh terbaik untuk memulihkan energi seorang atlet.

Mabuk saat Latihan

Apabila mengonsumsi alkohol pada malam hari, maka aktivitas atlet saat harus berlatih pada pagi harinya akan terganggu.

Hal ini tak terlepas akibat efek mabuk atau yang biasa disebut dengan "hangover". Jika kondisi ini terjadi, maka sesi latihan yang dilakukan atlet tersebut tak akan efektif.

Sebab, mereka merasakan kelelahan dan tidak bisa berlatih sekeras biasanya. Situasi semacam ini tentu bakal mempengaruhi karier atlet.

Mereka tak bisa mencapai performa terbaiknya akibat latihan yang tak maksimal.

Baca Juga Artikel Wellness Lainnya:

Manfaat dan Nutrisi yang Terkandung pada Cabai Rawit

Mengenal Manfaat Kacang Panjang, Menjaga Kesehatan Jantung Salah Satunya

RELATED STORIES

Studi Baru Perlihatkan Porsi Olahraga Mingguan yang Optimal, Pengaruhi Risiko Kematian

Studi Baru Perlihatkan Porsi Olahraga Mingguan yang Optimal, Pengaruhi Risiko Kematian

Studi Baru Menentukan Jumlah Olahraga Mingguan yang Optimal. Begini, Anda mungkin harus melakukannya lebih sering lagi.

Sederet Tips Pertolongan Pertama untuk Kesehatan Mental yang Perlu Anda Ketahui

Sederet Tips Pertolongan Pertama untuk Kesehatan Mental yang Perlu Anda Ketahui

Kesehatan mental bukan lagi hal yang tabu untuk dibicarakan. Tetapi mudah untuk merasa gugup ketika memulai percakapan dengan seseorang yang Anda cintai jika Anda mengkhawatirkannya.

Deretan Manfaat Mengonsumsi Buah Salak, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

Deretan Manfaat Mengonsumsi Buah Salak, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

Salak adalah buah yang termasuk dalam famili Palmae atau merupakan tumbuhan Arecaceae.

Konsumsi Protein Terlalu Sedikit atau Terlalu Banyak Bisa Berbahaya bagi Kesehatan

Konsumsi Protein Terlalu Sedikit atau Terlalu Banyak Bisa Berbahaya bagi Kesehatan

Membicarakan nutrisi pokok, tidak ada bahan untuk membangun pondasi tubuh - block building - yang lebih penting daripada protein.

Tips Mencegah Cedera Plantar Fasciitis bagi Pelari Pemula

Pelari pemula memiliki risiko menderita cedera plantar fasciitis. Cedera plantar fasciitis salah satu gejalanya yakni merasakan nyeri di bagian tumit.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Honor of Kings Invitational S2. (Level Infinite)

Esports

Daftar Tim dan Jadwal Honor of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier

Honor of Kings Invitational Season 2 Southeast Asia (SEA) Qualifier dijadwalkan akan dimulai pada 24 Mei.

Gangga Basudewa | 18 May, 06:21

Euro 2024 akan digelar di Jerman pada 14 Juni hingga 15 Juli 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Euro 2024: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Euro 2024 akan digelar mulai 14 Juni 2024 di Jerman, berikut ini jadwal pertandingannya, serta hasil, dan klasemen yang akan diperbarui saat turnamen ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 May, 05:47

Profil Timnas Polandia. (Hendy Andika/AS).

World

Profil Tim Grup D Euro 2024: Polandia

Profil Timnas Polandia dengan bintangnya Robert Lewandowski yang akan berlaga di Euro 2024.

Irfan Sudrajat | 18 May, 05:46

Euro 2024 (Piala Eropa 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id)

World

Euro 2024: Semua Hal yang Harus Kamu Tahu tentang Turnamen Ini

Berikut ini adalah semua hal tentang Euro 2024 (Piala Eropa 2024), dari daftar tim hingga stadion digelarnya turnamen ini.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 05:46

PMSL SEA Summer 2024. (Level Infinite)

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Empat Tim Indonesia Harus Lewati Last Chance

RRQ Ryu, Talon Esports, Voin Donkey dan Pigmy Esports akan terlebih dahulu bermain di babak Last Chance.

Gangga Basudewa | 18 May, 05:16

Nike Sabrina 2 "Cave Purple", sepatu signature dari bintang WNBA, Sabrina Ionescu (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Sneakers

Nike Sabrina 2 dengan Warna Baru Cave Purple Akan Rilis Juni 2024

Nike Sabrina 2 “Cave Purple” menandakan kelanjutan dari desain dan performa yang inovatif.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 03:14

Rapper Master P pernah berkarier sebagai pemain dan pelatih basket di Amerika Serikat (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Music

Rapper Master P Yakin New Orleans Pelicans Bisa Juara NBA jika Ia Jadi Staf Pelatih

Master P pernah bermain dalam ekshibisi NBA bersama Charlotte Hornets dan Toronto Raptors pada 1990-an.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 02:35

Instalasi seni Euro 2024 tampilkan lukisan momen-momen penting dalam sejarah Piala Eropa karya seniman Belanda, Barry Pirovano (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Art

Instalasi Seni Gambarkan Momen-momen Heroik dalam Sejarah Piala Eropa

Tampilkan Piala Henri Delaunay disertai interpretasi peristiwa 64 tahun terakhir di Piala Eropa.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 01:11

Koleksi "United by Umbro" merepresentasi ulang jersey tim nasional yang tampil dalam ajang Euro 2024 (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Fashion

Koleksi Jersey United By Umbro Hadir Ramaikan Euro 2024

Umbro juga merayakan ulang tahun ke-100 merek yang bermarkas di Manchester itu.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 00:28

Turnamen Dota 2, DreamLeague Season 23. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

DreamLeague Season 23: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Turnamen Dota 2, DreamLeague Season 23, sedang dihelat secara online. Berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 18 May, 00:21

Load More Articles