5 Pilihan Roti Sehat yang Disarankan untuk Dikonsumsi

Adif Setiyoko

Editor:

  • Roti bisa menjadi salah satu alternatif yang dipilih atlet untuk memenuhi kebutuhan karbohidrat.
  • Namun, tak semua jenis roti disarakan untuk dikonsumsi oleh atlet karena mengandung sejumlah zat yang kurang baik.
  • Berikut ini Skor.id merangkum lima jenis roti sehat yang disarankan untuk dikonsumsi atlet.

SKOR.id – Roti menjadi salah satu makanan yang dianjurkan untuk dikonsumsi atlet olahraga, sebab mengandung karbohidrat.

Di samping kebutuhan-kebutuhan lainnya, nutrisi ini sangat penting sebagai bahan bakar yang nantinya diolah menjadi energi.

Biasanya, bahan makanan ini diolah menjadi semacam roti panggang untuk sarapan, maupun sandwich untuk makan siang.

Meski demikian, tak semua roti baik dikonsumsi oleh atlet. Sebab, ada jenis-jenis tertentu yang disarankan untuk dikonsumsi atlet.

Dilansir dari Triathlete, berikut ini lima jenis roti sehat yang disarankan untuk dikonsumsi olahragawan:

Gandum Utuh

Untuk memastikan roti menyediakan lebih banyak nutrisi di setiap gigitannya, pilihlah roti gandum yang sebagian besar terbuat dari tepung gandum utuh.

Sebab, roti jenis ini terbuat dari biji gandum yang menyimpan banyak nutrisi dan serat, dua hal yang sangat dibutuhkan seorang atlet.

Sebuah riset pada tahun 2012 yang dilakukan European Journal of Nutrition, asupan roti gandum yang lebih tinggi dapat meningkatkan kontrol gula darah.

Selain itu, roti gandum juga bisa mengurangi peradangan yang menghambat kinerja jantung seseorang.

Salah satu aspek yang mesti diperhatikan saat membeli roti adalah memperhatikan daftar bahan-bahan yang tercantum pada bungkusnya.

Pastikan bahwa roti tersebut tidak terbuat dari tepung terigu sebagai bahan utamanya. Sebab, tepung ini berbeda dengan gandum utuh yang dimaksud dalam roti jenis ini.

Sourdough

Ini merupakan roti yang diolah menggunakan metode kuno dan dapat membantu menjaga gula darah Anda tetap stabil.

Sebuah studi yang dilakukan British Journal of Nutrition menemukan bahwa roti gandum menduduki urutan pertama yang menyebabkan kenaikan kadar glukosa dalam darah.

Riset ini juga menyimpulkan bahwa meningkatnya kadar glukosa itu bisa dihindari dengan mengonsumsi roti berjenis sourdough.

Sebagai informasi, gula darah yang lebih kecil dapat menghasilkan tingkat energi yang lebih berkelanjutan dan memperkecil risiko munculnya penyakit diabetes.

Sebab, fermentasi bakteri yang terjadi pada proses pembuatan sourdough mampu menurunkan jumlah gluten yang terdapat dalam roti, sehingga lebih mudah dicerna.

Dark Rye

Dark rye atau tepung gandum hitam sebenarnya lebih padat nutrisi ketimbang tepung gandum utuh yang telah disebutkan di atas.

Selain itu, sepotong roti gandum hitam yang hangat dapat menghasilkan serat hingga mencapai 5 gram.

Sebuah penelitian di Swedia tahun 2012 menunjukkan bahwa mengonsumsi tepung gandum hitam saat sarapan dapat membuat merasa kenyang sepanjang hari.

Hal ini jelas membantu atlet untuk mencegah makan secara berlebih karena merasa lapar setiap waktu.

Skorer juga harus berhati-hati saat membeli roti jenis ini. Sebab, sebagian besar roti  dark rye yang dijual hanya terbuat dari tepung terigu biasa yang dicampur dengan beberapa biji gandum hitam.

Dengan demikian, pastikan Anda membaca komposisi bahan yang tercantum dalam kemasan.

Pilihlah roti yang bahan utamanya terbuat dari tepung gandum hitam. Semakin padat sebuah roti, semakin banyak gandum hitam yang terkandung di dalamnya.

Sprouted

Roti jenis ini terbuat dari biji-bijan seperti gandum, oat, dan tanaman padi-padian bertunas.

Roti ini biasanya memiliki kandungan protein dan pati yang dipecah menjadi bentuk yang lebih mudah dicerna.

Selain itu, Sprouted juga memiliki kadar vitamin B dan mineral seperti zat besi, yang sangat dibutuhkan atlet terutama perempuan.

Dari hasil studi tahun 2012 yang dilakukan oleh Journal of Nutrition and Metabolism, menemukan bahwa menggunakan biji-bijian yang bertunas dapat membuat roti memiliki indeks glikemik yang lebih rendah.

Biasanya, banyak roti-roti yang menambah komposisinya dengan memasukkan kandungan yang terdiri dari kacang-kacangan maupun biji-bijian.

Gluten-free

Akhir-akhir ini, muncul sebuah tren gaya hidup bebas gluten. Orang-orang mulai beralih untuk mengonsumsi roti-roti yang tak mengandung zat ini.

Tips untuk memilih roti yang bebas gluten tetap sama. Untuk mendapatkan lebih banyak nutrisi, pilihlah roti yang bahan utamanya menggunakan biji-bijian utuh.

Misalnya, Skorer bisa memilih roti yang terbuat dari tepung beras merah, tepung teff, atau tepung jagung utuh.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita Bugar Lainnya:

6 Manfaat Kacang Kedelai, Salah Satunya Cegah Demensia

5 Aturan yang Harus Diikuti Seorang Kiper

Source: triathlete.com

RELATED STORIES

Mengenal Olahraga Pliometrik yang Cocok untuk Memperkuat Otot

Mengenal Olahraga Pliometrik yang Cocok untuk Memperkuat Otot

Latihan pliometrik adalah jenis olahraga yang mengharuskan seseorang yang melakukannya untuk aktif melompat dan bergerak.

4 Gerakan Olahraga yang Bisa Dilakukan di Rumah untuk Menurunkan Berat Badan

Di masa PPKM seperti saat ini, Skor.id membagikan empat gerakan olahraga yang bisa dilakukan di rumah.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Penyerang Juventus, Dusan Vlahovic, dan trofi Piala Italia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Dusan Vlahovic Beri Gelar Piala Italia untuk Juventus dalam Musim yang Sulit

Dusan Vlahovic kembali cetak gol penting, membawa Juventus juara Piala Italia 2023-2024 setelah menang 1-0 atas Atalanta, Kamis (16/5/2023) dini hari WIB.

Irfan Sudrajat | 16 May, 03:09

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 15 May, 23:47

Gelandang serang Chelsea, Cole Palmer. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Cole Palmer: Kemenangan untuk Mauricio Pochettino

Cole Palmer bintang dalam kemenangan Chelsea atas Brighton, 2-1 dan membuat The Blues menjaga peluang tampil di Liga Europa, Kamis (16/5/2023) dini hari WIB.

Irfan Sudrajat | 15 May, 23:39

Full roster RRQ untuk MPL Indonesia Season 13 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

Syarat RRQ Hoshi Lolos Playoff MPL Indonesia Season 13

Untuk lolos ke Playoff MPL Indonesia Season 13, apa yang harus dilakukan oleh RRQ Hoshi di pekan kesembilan nanti?

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 22:43

Pemain Valorant asal Indonesia di tim Paper Rex, mindfreak. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

Profil mindfreak: Tinggalkan CS:GO, Berjaya di Valorant

Usai meninggalkan skena pro CS:GO, kini pemain esports asal Indonesia, mindfreak, berjaya di kancah esports Valorant.

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 22:12

PMSL SEA 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Berikut ini adalah hasil, jadwal lengkap, format, dan klasemen lengkap turnamen PUBG Mobile, PMSL SEA Summer 2024.

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 21:16

MDL Indonesia (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

MDL Indonesia Season 9: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MDL Indonesia Season 9 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen kasta kedua Mobile Legends Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 21:15

PSBS Biak - M Yusuf - Skor.id

Liga 2

PSBS Biak Resmi Pertahankan Dua Pemain Muda untuk Arungi Liga 1

Febriato Uopmabin dan Diandra Diaz sudah menandatangani kontrak selama satu musim bersama PSBS Biak.

Sumargo Pangestu | 15 May, 17:51

Nigel Sylvester x Air Jordan 4 "Firewood Orange" akan dilepas ke pasar pada 2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

Nigel Sylvester x Air Jordan 4 ‘Firewood Orange’ Hadir pada 2025

Nigel Sylvester x Air Jordan 4 “Firewood Orange” akan dilepas pada musim semi 2025 seharga Rp3,6 juta.

Tri Cahyo Nugroho | 15 May, 17:41

Aktris pemeran utama film Kill Bill, Uma Thurman, saat beraksi dengan pedang katana. Inspirasi film ini datang dari manga terkenal Jepang di awal 1970-an. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

Manga Inspirasi Kill Bill Lebih Sadis daripada Versi Filmnya

Lady Snowblood adalah film klasik kultus dari tahun 1973 yang tidak diabaikan Quentin Tarantino ketika membuat Kill Bill.

Tri Cahyo Nugroho | 15 May, 16:43

Load More Articles