- Turnamen MPL Indonesia Season 10 akan segera di mulai.
- Beberapa perbedaan mencolok mulai terlihat salah satunya adalah banyaknya pemain Filipina.
- Melihat fenomena ini Tuturu, mantan pemain profesional RRQ Hoshi membeberkan perbedaan pemain Indonesia dan Filipina.
SKOR.id - Turnamen MPL Indonesia Season 10 akan segera di mulai.
Beberapa perbedaan mencolok mulai terlihat salah satunya adalah banyaknya pemain Filipina.
Melihat fenomena ini Tuturu, mantan pemain profesional RRQ Hoshi membeberkan perbedaan pemain Indonesia dan Filipina.
Melalui live stream, Tuturu mengatakan jika disiplin menjadi salah satu faktor perbedaan yang mencolok.
"Bedanya pemain Filipina dan Indonesia itu cuma 1, Indonesia tuh kurang disiplin kalau Filipina udah disiplin," ucap Tuturu.
"Pemain Indonesia tuh kurang disiplin banget, selalu mau menguji mekanik."
"Lemahnya Indonesia tuh cuma itu guys, cuma kurang disiplin dalam permainan kalau mekanik mah jangan diadu," tambahnya.
Beberapa pemain Filipina yang kini telah resmi membela tim Indonesia adalah Kairi, Dlar dan Coach Yeb.
Ketiga pemain tersebut bisa dikatakan memiliki pengalaman dan skill yang mumpuni.
Skorer bisa menyaksikan kemampuan atau skill pemain di turnamen MPL Indonesia Season 10 yang diadakan pada 12 Agustus 2022.
Berita Mobile Legends lainnya:
ONIC Kairi Akui Sempat Mainkan Moba Lain Sebelum Terjun ke Mobile Legends
RRQ Lemon Sebut Hero Ini Jadi Mage Terbaik Mobile Legends Saat Ini