Jaga Tradisi, Usain Bolt Berbagi Ratusan Hadiah Mainan untuk Para Tetangga di Sherwood

Nurul Ika Hidayati

Editor:

  • Status sebagai orang tercepat di dunia menempatkan Usain Bolt sebagai figur dengan posisi istimewa baik di dalam negeri maupun luar negeri.
  • Sprinter Jamaika itu selalu bangga dengan asal-usulnya dan kapanpun dia bisa berkontribusi untuk memperbaiki kehidupan tetangganya di Jamaika.
  • Peraih delapan medali emas Olimpade itu memiliki tradisi yang selalu dipertahankannya setiap tahun, berbagi dengan sesama.

SKOR.id - Usain Bolt adalah orang tercepat yang pernah hidup dengan rekor dunia 100m yang tidak terkalahkan di 9,58, tetapi dia juga salah satu yang paling suportif.

Keberhasilannya di dunia olahraga telah membuatnya dapat mengumpulkan kekayaan yang melebihi 100 juta euro, seperti telah dituliskan oleh Runedia dalam artikel '‘El imperio millonario de Usain Bolt después de retirarse" (kerajaan jutawan Usain Bolt setelah pensiun).

Sprinter asal Jamaika itu mendominasi cabang olahraganya itu selama satu dekade dengan meraih delapan medali emas Olimpiade dan 11 gelar dunia.

Di Berlin 2009, dia berhasil mencapai puncaknya dengan mencatatkan rekor dunia 100m dalam waktu 9”58 dan 200m dengan 19”19.

Kharisma itu menemani Bolt setiap saat dan menjadikannya figur media yang tak tertandingi dan tambang emas untuk semua merek komersial yang dilakukannya.

Namun, jauh dari kehilangan akal, Bolt sangat menyadari kesulitan yang dialami oleh banyak tetangganya di Jamaika, negara miskin yang memiliki kurang dari tiga juta penduduk dan secara ekonomi menempati urutan ke-140 berdasarkan volume PDB.

Sadar akan posisinya yang istimewa, legenda lari itu memiliki tradisi yang dipertahankannya setiap tahun. Saat Natal tiba, dia akan mengeluarkan sisi paling suportifnya untuk membantu mereka yang paling membutuhkan.

Melalui yayasannya, dia berpartisipasi dalam berbagai kampanye untuk memberi makan atau membantu orang yang berisiko dikucilkan secara sosial di kampung halamannya, Sherwood.

“Saya selalu merasa bangga untuk kembali ke komunitas asal saya di Sherwood dan memberikan kembali kepada mereka atas apa yang telah mereka berikan kepada saya,” kata juara Jamaika itu, mengungkapkan penghargaannya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Usain St.Leo Bolt (@usainbolt)

Pada saat ini adalah hal yang biasa melihat Usain Bolt mengendarai van penuh mainan untuk dibagikan kepada tetangga-tetangganya yang paling membutuhkan atau berpartisipasi dalam pesta amal seperti yang diselenggarakan oleh Janet Richards untuk rumah anak-anak Mustard Seed di Adelphi.

“Bagi saya, Natal berarti memberi kepada sesama. Ini adalah sesuatu yang akan selalu saya lakukan, terutama dengan komunitas saya,” katanya.

Bolt memang sangat bangga dengan asal-usulnya dan kapanpun dia bisa berkontribusi untuk memperbaiki kehidupan tetangganya.

Tahun ini dia membagikan mainan lagi agar tidak ada keluarga yang tidak merayakan hari istimewa karena kesulitan ekonomi mereka.

Bolt sangat memperhatikan anak-anak kecil karena menurutnya mereka merupakan mesin perubahan yang dibutuhkan Jamaika di masa depan.

Itulah sebabnya dia telah menyumbangkan ribuan euro untuk bekas sekolah dasarnya dan telah membiayai banyak proyek pendidikan sehingga anak-anak kecil di sana memiliki kesempatan untuk kuliah dan mencapai kehidupan yang sejahtera.***

Berita Usain Bolt Lainnya:

Kreasi Luar Batas Hublot untuk Usain Bolt

Usain Bolt Bakal Dianugerahi Lifetime Achievement Award Sports oleh BBC

Marcell Jacobs Ambisi Pecahkan Rekor Usain Bolt

Source: Runedia Mundo Deportivo

RELATED STORIES

osaka

osaka

Bintang tenis Naomi Osaka berbicara kepada BAZAAR.com tentang hubungannya seumur hidup dengan denim dan masa depannya dalam desain fesyen.

Levi's X Naomi Osaka: 2 Kolaborasi Indah nan Stylish

Levi's X Naomi Osaka: 2 Kolaborasi Indah nan Stylish

Levi's dan Naomi Osaka melakukan kolaborasi yang menghasilkan pakaian dan celana yang indah nan stylish.

Naomi Osaka X Takashi Murakami Hadirkan Raket Tenis Terlucu di Dunia

Naomi Osaka X Takashi Murakami Hadirkan Raket Tenis Terlucu di Dunia

Naomi Osaka melakukan kolaborasi dengan Takashi Murakami dan Yonex untuk membuat raket terlucu di dunia.

Adidas Samba x Mexico, Sepatu Five 1-of-1 Custom yang Terinspirasi Jersey Ikonik El Tri 2008-2022

adidas telah meluncurkan satu set sepatu kets model Samba yang pembuatannya terinspirasi oleh jersey tim nasional Meksiko dari tahun 2008, 2014, dan 2022.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Cover Valorant (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

Riot Games Lakukan Rotasi untuk Map Kompetitif Valorant

Map Fracture akan digantikan oleh Sunset pada patch 10.08 mulai pada 29 April 2025.

Gangga Basudewa | 05 Apr, 06:33

League of Legends. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Bahasa Indonesia Kini Hadir di League of Legends dan Teamfight Tactics

Bahasa Indonesia untuk League of Legends dan Teamfight Tactics sudah bisa dinikmati mulai dari update patch 15.7.

Gangga Basudewa | 05 Apr, 05:42

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 05 Apr, 05:28

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 05 Apr, 05:23

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 05 Apr, 05:06

Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menghadapi situasi menurun terkait hasil timnya. (Yusuf/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Barcelona vs Real Betis di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Barcelona vs Real Betis di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 05 Apr, 05:01

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir

Timnas Indonesia

Erick Thohir: Kemenangan Timnas U-17 Indonesia Jadi Bukti Kerja Sama dan Pembinaan

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, merespons kemenangan Timnas U-17 Indonesia atas Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025.

Sumargo Pangestu | 05 Apr, 04:53

Nova Arianto sebagai pelatih Timnas U-17 Indonesia. (Yusuf/Skor.id)

Timnas Indonesia

Timnas U-17 Indonesia Kalahkan Korea Selatan U-17, Nova Arianto Bicara Peran PSSI

Pelatih Timnas U-17 Indonesia, Nova Arianto, bicara kemenangan atas Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025.

Sumargo Pangestu | 05 Apr, 04:39

Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi atau AFC U-17 Asian Cup Saudi Arabia 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-17 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-17 2025, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 05 Apr, 01:49

Nova Arianto sebagai pelatih Timnas U-17 Indonesia. (Yusuf/Skor.id)

AQUA X TIMNAS INDONESIA

Kalahkan Korea Selatan, Nova Arianto Minta Pemain Timnas U-17 Indonesia Tak Berpuas Diri

Pelatih Timnas U-17 Indonesia, Nova Arianto, meminta para pemian tidak berpuas diri setelah mengalahkan Korea Selatan.

Pradipta Indra Kumara | 05 Apr, 00:39

Load More Articles