Piala Dunia 2022: Meksiko Tersingkir, Pelatih Tata Martino Mundur

Tri Cahyo Nugroho

Editor:

  • Pelatih timnas Meksiko Gerardo “Tata” Martino mundur dari posisinya setelah El Tri tersingkir dari fase grup Piala Dunia 2022 Qatar, Rabu (30/11/2022) malam.
  • Meksiko menang 2-1 atas Arab Saudi pada laga terakhir Grup C tetapi kalah selisih gol dari Polandia.
  • Hanya merebut satu poin dari dua laga awal grup menjadi faktor krusial bagi Meksiko.

SKOR.id - Meksiko hanya mampu merebut satu poin dari dua pertandingan awal Grup D setelah tidak mampu mencetak gol dalam laga imbang melawan Polandia dan kalah dari Argentina (0-2).

Pada laga terakhir, El Tri mampu mengalahkan Arab Saudi dengan skor 2-1. Tetapi, selisih gol Meksiko (-1) kalah dari Polandia (0) yang kalah 0-2 dari Argentina sehingga juga mengoleksi total 4 poin, sama seperti El Tri.

Dalam jumpa pers seusai pertandingan, Martino menjelaskan bila kontraknya sudah berakhir setelah Meksiko tersingkir.

“Saya orang pertama yang paling bertanggung jawab atas kekecewaan dan frustrasi yang kami alami ini, penyebab semua kesedihan ini. Saya bertanggung jawab penuh atas kegagalan ini,” tutur pelatih asal Argentina itu seperti dikutip ESPN.

“Kontrak saya berakhir segera stelah wasit meniup peluit akhir (laga melawan Arab Saudi). Tidak ada lagi yang bisa kami lakukan.”

Ini kali pertama Meksiko tidak mampu melaju ke babak knockout (KO) Piala Dunia sejak 1990, saat El Tri dihukum larangan turun di turnamen. Terakhir Meksiko lolos ke putaran final Piala Dunia tetapi gagal melewati fase grup terjadi pada 1978 di Argentina.

Martino menjelaskan dalam jumpa pers terakhirnya sebagai pelatih Meksiko, apa pun upaya timnya pada laga terakhir melawan Arab Saudi, Piala Dunia 2022 tetap berujung pada kegagalan bagi mereka.

“Laga melawan Arab Saudi menjadi yang terbaik kami mainkan di Qatar. Kami menciptakan banyak peluang (gol). Seharusnya kami mampu mencetak lebih banyak gol sehingga tak tergantung pertandingan lain. Tetapi kami gagal,” ujarnya.

Gerardo “Tata” Martino selama melatih timnas Meksiko dikenal pelit komentar. Namun, ia dipastikan harus memberikan banyak keterangan kepada para petinggi Federasi Sepakbola Meksiko (FMF).

“Saya tidak berhak memberikan analisis kali ini. Walaupun memilikinya, jika FMF meminta saya membeberkan, saya akan lakukan itu karena banyak yang ingin saya ungkapkan,” kata Martino.

Gerardo Martino, yang sebelumnya juga pernah melatih timnas Argentina dan FC Barcelona, dipercaya menjadi pelatih timnas Meksiko ulai Januari 2019 seusai memimpin Atlanta United memenangi MLS Cup di Amerika Serikat (AS).

Pun begitu, nama pelatih berusia 60 tahun itu tidak populer bagi suporter Meksiko karena tim tersebut harus bekerja keras untuk lolos ke Piala Dunia 2022, setelah kalah saat tandang ke AS dan Kanada serta hanya imbang saat menjamu mereka di kandang.

Di bawah kepemimpinan Martino pula, Meksiko takluk dari AS pada putaran final CONCACAF Nations League dan Gold Cup (Piala Emas).

Kritik terhadap Gerardo Martino kian keras setelah ia tidak membawa pencetak gol terbanyak sepanjang masa Meksiko, Javier “Chicharito” Hernandez ke Piala Dunia 2022. Ditambah, El Tri terbukti kesulitan mencetak gol.

Berita Piala Dunia Lainnya:

Hasil Arab Saudi vs Meksiko di Piala Dunia 2022: Menang 2-1, El Tri Gagal Melangkah ke 16 Besar 

Piala Dunia 2022: Meksiko Gagal Lolos ke 16 Besar untuk Pertama Kalinya sejak 1978

 

RELATED STORIES

Gagalkan Penalti Lionel Messi, Wojciech Szczesny Lebih Suka Hentikan Perang di Ukraina

Gagalkan Penalti Lionel Messi, Wojciech Szczesny Lebih Suka Hentikan Perang di Ukraina

Wojciech Szczesny membukukan satu catatan bersejarah, menjadikan Lionel Messi sebagai satu-satunya pemain dalam sejarah yang dua eksekusi penaltinya berhasil diselamatkan di pertandingan Piala Dunia.

Bintang Timnas Iran Berduka Teman Masa Kecil Ditembak Pasukan Keamanan Iran usai Laga Vs AS

Bintang Timnas Iran Berduka Teman Masa Kecil Ditembak Pasukan Keamanan Iran usai Laga Vs AS

Gelandang Iran Saeid Ezatolah mengatakan hatinya "terbakar" setelah mengetahui seorang teman masa kecilnya terbunuh saat merayakan kemenangan AS melawan Iran.

Ini 5 Pemain Bergaji Tertinggi di Piala Dunia, Menurut 'Forbes'

Ini 5 Pemain Bergaji Tertinggi di Piala Dunia, Menurut 'Forbes'

Forbes, majalah terkenal Amerika yang berspesialisasi dalam dunia bisnis dan keuangan, telah mengungkapkan siapa saja pemain dengan bayaran tertinggi di dunia.

Hasil Kroasia vs Belgia di Piala Dunia 2022: Tanpa Gol, Vatreni Melaju ke 16 Besar

Hasil Kroasia vs Belgia di Piala Dunia 2022: Tanpa Gol, Vatreni Melaju ke 16 Besar

Hasil pertandingan Kroasia vs Belgia di Grup F Piala Dunia 2022, Kamis (1/12/2022) malam WIB.

Hasil Jepang vs Spanyol di Piala Dunia 2022: Menang 2-1, The Blue Samurai Segel Juara Grup E

Kejutan kembali diukir Jepang, dengan membungkam Spanyol 2-1 untuk menyegel tiket ke 16 besar Piala Dunia 2022 dengan status juara grup.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pertemuan dengan kiper Inter Milan, Emil Audero, 13 April 2024. (Foto: Instagram Erick Thohir/Grafis: Yusuf/Skor.id).

National

Erick Thohir Ungkap Kans Naturalisasi Emil Audero

Erick Thohir mengakui sudah lebih dari satu kali bertemu dengan Emil Audero.

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:29

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Barito Putera vs Persita Tangerang di Liga 1 2024-2025

Pertandingan Barito Putera vs Persita Tangerang akan digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Sabtu (23/11/2024).

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:21

Jonatan Christie, pebulu tangkis Indonesia

Badminton

China Masters 2024: Indonesia Sisakan Jonatan Christie dan Sabar/Reza di Semifinal

Jonatan Christie dan Sabar/Reza jaga asa Indonesia merebut gelar dari China Masters 2024 usai keduanya berhasil melangkah ke semifinal.

Arin Nabila | 22 Nov, 15:55

PMGC 2024 (PUBG Mobile)

Esports

PMGC 2024: Klasemen Akhir Survival Stage, Dua Tim Indonesia ke Last Chance

Voin Donkey dan Bigetron Knights akan memperebutkan enam tiket tersisa menuju ke Grand Final PMGC 2024.

Gangga Basudewa | 22 Nov, 15:46

Mike Tyson akan membintangi film superhero unik Bunny-Man yang dibuat di Italia. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Other Sports

Sylvester Stallone Sebut Mike Tyson Layak Diganjar Piala Oscar Usai Kalah dari Jake Paul

Aktor pemeran Rocky Balboa, Sylvester Stallone, menilai Mike Tyson menahan diri saat duel lawan Jake Paul di atas ring tinju.

I Gede Ardy Estrada | 22 Nov, 15:13

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia untuk kategori putra, Pro Futsal League 2024-2025. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Pro Futsal League 2024-2025 Periode Awal Musim

Pergerakan masuk dan keluarnya pemain dari 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 22 Nov, 14:31

CEO PT Mitra Kreasi Garmen selaku pemilik merek Mills, Ahau (putih) bersama Pemilik klub asal Belgia FCV Dender, Sihar Sitorus, meresmikan kerja sama kedua pihak, November 2024. (Foto: Mills/Grafis: Yusuf/Skor.id)

National

Kontrak Dua Musim, Mills Jadi Apparel Resmi Klub Ragnar Oratmangoen FCV Dender

Kerja sama Mills dengan FCV Dender berkat koneksi Indonesia dan ingin memperkenalkan Indonesia di mata dunia.

Nizar Galang | 22 Nov, 14:26

Load More Articles