Piala Dunia 2022: Melihat Peluang Tim Unggulan, Belanda di Grup A hingga Portugal di Grup H

Pradipta Indra Kumara

Editor:

  • Piala Dunia 2022 akan dimulai pada, Minggu (20/11/2022).
  • Negara unggulan seperti Belanda di Grup A hingga Portugal di Grup H akan berjuang menjadi juara.
  • Negara-negara unggulan dengan tradisi sepak bola kuat akan bersaing memperebutkan gelar Piala Dunia 2022.

SKOR.id - Peta persaingan negara-negara peserta Piala Dunia 2022 menarik untuk dikulik, semua penghuni Grup A hingga Grup H punya peluang yang sama menjadi juara.

Namun, tentu saja negara-negara unggulan dengan tradisi sepak bola kuat atau mereka yang diperkuat pemain kelas dunia mendapat perhatian lebih.

Mulai dari Belanda di Grup A hingga Portugal yang berada di Grup H masing-masing akan bersaing menuju final.

Pertarungan di fase grup hanyalah babak awal perjuangan negara peserta Piala Dunia 2022.

Setelahnya mereka akan terbagi ke dalam kedua bagan, sehingga juara grup dan peringkat kedua grup tak akan saling berhadapan kecuali mereka semua melaju ke final.

Skor.id mengajak pembaca untuk mengulik para negara unggulan, yang mungkin punya peluang besar lolos ke fase selanjutnya.

Grup A dihuni oleh Qatar sebagai tuan rumah, ditambah Belanda, Senegal, serta Ekuador.

Jika melihat kondisi tim, Belanda tentu menjadi yang paling diunggulkan di Grup A, segudang pemain bintang mereka tentu sudah cukup menguatkan.

Belanda jelas diunggulkan mengingat skuad mereka diisi pemain yang kenyang pengalaman di sepak bola Eropa.

Matthijs de Ligt dan Virgil van Dijk, menjadi dua bek yang akan membuat penyerang lawan kesulitan.

Frenkie de Jong yang solid di lini tengah, Xavi Simons yang sedang on fire, belum lagi tangan dingin Louis van Gaal yang akan meracik strategi bagi tim Oranje.

Dengan kondisi tim yang seperti saat ini, Belanda diprediksi akan merajai Grup A.

Meski Qatar menjadi tuan rumah, tetapi pengalaman mereka masih terlalu hijau di Piala Dunia debut mereka.

Justru Senegal dan Ekuador menjadi tim lainnya yang diprediksi bakal lolos dari Grup A untuk menemani Belanda, jika dilihat dari kondisi tim dan pengalaman mereka.

Senegal yang menjadi jawara Piala Afrika 2022, akan mengandalkan Sadio Mane, yang diharapkan segera pulih dari cedera.

Kemampuan Edouard Mendy sebagai penjaga gawang dan Kalido Koulibaly sebagai kapten di barisan belakang, akan membawa rasa nyaman di lini pertahanan.

Ekuador punya peluang yang sama dengan Senegal, tapi di tiga laga internasional terakhir, mereka sama sekali gagal mencetak gol.

Belanda dan Senegal yang kemungkinan lolos, akan berhadadapan dengan peringkat satu dan dua dari Grup B yang dihuni oleh Inggris, Wales, Amerika Serikat, dan Iran.

Inggris menjadi tim paling tajam di kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa dengan menorehkan 39 gol, unggul dari Jerman (36), serta Polandia dan Belanda (33).

Anak asuh Gareth Southgate juga hanya kebobolan tiga kali selama babak Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Meski performa mereka di UEFA Nations League sangat buruk, tetapi di Grup B mereka tetap diunggulkan lolos.

Di sisi lain, Iran yang tengah dalam gejolak politik dalam negeri, diprediksi akan kesulitan bersaing

Selain Inggris, Wales dan Amerika Serikat diprediksi akan bersaing ketat untuk lolos dari Grup B.

Amerika Serikat yang diperkuat Christian Pulisic, Giovanni Reyna, hingga Weston McKennie diprediksi akan menemani Inggris lolos dari Grup B.

Nantinya peringkat 1 Grup A akan bertemu peringkat 2 Grup B, begitu juga peringkat 1 Grup B yang akan bertemu peringkat 2 Grup A di babak 16 besar.

Inggris dan Belanda bisa langsung berhadapan di babak 16 besar, jika mereka tidak sama-sama menjadi juara grup, atau mereka menempati peringkat 1 dan 2 di masing-masing grup.

Pemenang dari pertemuan Grup A dan Grup B, maka di babak perempat final akan berhadapan dengan pemenang dari pertemuan Grup C dan D.

Di Grup C, Argentina menjadi tim yang paling disorot dibanding Meksiko, Polandia, dan Arab Saudi.

Bagaimana tidak, jawara Copa America ini tak tersentuh kekalahan dalam 33 pertandingan beruntun.

Hal ini membuat Argentina menjadi salah satu tim yang paling diunggulkan di ajang Piala Dunia 2022.

Meksiko menjadi kandidat lain yang diprediksi lolos dari Grup C, meski Polandia yang memiliki Robert Lewandowski bisa menjadi ancaman serius.

Namun, Meksiko diprediksi menjadi negara yang akan menemani Argentina lolos dari Grup C.

Prancis, Denmark, Tunisia, dan Australia menghuni Grup D. Negara yang paling diunggulkan sudah pasti adalah Prancis.

Sebagai juara Piala Dunia 2018, skuad Prancis dihuni pemain yang punya ketajaman tak biasa, dalam statistik pertandingan musim lalu.

Pada musim 2021-2022, hanya empat pemain yang terlibat langsung dalam 50+ gol di kompetisi top Eropa.

Mereka adalah Kylian Mbappe (60), Karim Benzema (59), Robert Lewandowski (56), Christopher Nkunku (51), dari ketiga nama tersebut hanya Robert Lewandowski yang bukan orang Prancis.

Di Grup D, Denmark diprediksi akan memberikan kejutan. Skuad Les Bleus tentu masih ingat saat mereka dua kali tumbang dari Tim Dinamit di ajang UEFA Nations League.

Dua tim terbaik Grup D akan berhadapan dengan Grup C, ada kemungkinan laga sengit jika mereka bertemu Argentina yang diprediksi lolos dari fase grup.

Berlanjut ke Grup E yang disebut grup neraka karena dihuni Jerman, Spanyol, Jepang, dan Kosta Rika.

Spanyol menjadi kekuatan serius di Grup E, meski ada Jerman, Tim Matador tak terkalahkan dalam tiga laga terakhir melawan Die Mannschaft.

Apalagi Spanyol menang 6-0 pada pertemuan terakhir melawan Jerman. Soal Jepang dan Kosta Rika, Spanyol tak pernah kalah dari mereka.

Jika Spanyol diprediksi lolos, Jerman kemungkinan akan menyusul mereka. Hasil buruk di Piala Dunia 2018 menjadi pelajaran berharga bagi Tim Panzer.

Dengan kualitas skuad yang dimiliki Jerman saat ini, Jepang dan Kosta Rika masih di bawah mereka.

Selanjutnya Grup F yang dihuni oleh Belgia, Kroasia, Maroko, dan Kanada, akan menjadi calon lawan dua tim terbaik Grup E di babak 16 besar.

Secara kualitas, Belgia menjadi tim yang paling di unggulkan di Grup F. Meski masih mengandalkan bek uzur seperti Toby Alderweireld dan Jan Vertonghen, keberadaan Thibaut Courtois di bawah mistar bisa menjadi jaminan pertahanan.

Visi luar biasa dari Kevin De Bruyne dan pemain berpengalaman seperti Eden Hazard, Romelu Lukaku, hingga Dries Mertens menjadi kekuatan tersembunyi Belgia.

Grup F juga dihuni Kroasia, runner-up Piala Dunia 2018 yang bisa saja kembali memberikan kejutan di edisi kali ini.

Tanpa mengesampingkan kualitas dan faktor kejutan lainnya, Grup F diprediksi akan dikuasai oleh Belgia dan Kroasia.

Grup G akan diramaikan oleh jawara lima kali Piala Dunia, Brasil, serta negara lain seperti Swiss, Serbia, dan Kamerun.

Brasil bisa disebut berada di grup yang relatif mudah, mereka diprediksi menjadi penguasa di Grup G.

Sejak format Piala Dunia diubah tahun 1986, Brasil hanya sekali kalah dari 27 laga mereka di fase grup, saat takluk 1-2 dari Norwegia di edisi 1998.

Tim kedua yang akan lolos dari Grup G, kemungkinan akan diperebutkan Swiss atau Serbia.

Serbia tak pernah kalah dalam lima pertandingan terakhir mereka, sedangkan Swiss kalah dua kali dalam lima laga terakhir.

Kamerun, meski ada potensi memberi kejutan, mereka diprediksi sulit menembus Grup G.

Dua tim terbaik Grup G akan bertemu dua tim terbaik Grup H yang dihuni Portugal, Uruguay, Korea Selatan, dan Ghana.

Portugal dan Uruguay menjadi dua tim yang diprediksi berjaya di Grup H, meski Korea Selatan dan Ghana bisa jadi menjegal mereka.

Kapten Portugal, Cristiano Ronaldo bisa menjadi faktor pembeda, mengingat pengalaman bertandinga yang dia miliki.

Cristiano Ronaldo juga berpeluang menjadi pesepak bola pertama yang mencetak gol di lima Piala Dunia berbeda, menariknya tujuh golnya di Piala Dunia ia ciptakan di fase grup.

Uruguay juga patut diperhitungkan, pengalaman pemain Senior seperti Luis Suarez dan Edinson Cavani, dipadukan talenta muda seperti Darwin Nunez hingga Federico Valverde.

Ghana yang kembali bertemu Uruguay tentu terpacu membalas dendam kegagalan di Piala Dunia 2010 lalu, sementara Korea Selatan berambisi membuat kejutan seperti saat mengalahkan Jerman di Piala Dunia 2018,

Sesuai bagan, dua tim terbaik Grup H berhadapan dengan dua tim terbaik Grup G di babak 16 besar.

Artinya Brasil yang menjadi unggulan untuk dari Grup G, bisa berhadapan dengan Portugal atau Uruguay yang diunggulkan di Grup H.

Nantinya para pemenang dari pertemuan Grup G dan H akan berhadapan dengan pemenang dari pertemuan Grup E dan F di babak perempat final.

Berikut ini Bagan Piala Dunia 2022 dari babak 16 besar hingga final:

Berita Piala Dunia 2022 Lainnya:

Piala Dunia 2022: Inggris Umumkan Skuad Resmi, Harry Maguire Dibawa ke Qatar

Piala Dunia 2022: Belgia Umumkan Skuad Resmi, Ada Romelu Lukaku

Piala Dunia 2022: Hansi Flick Umumkan Skuad Jerman, Mario Goetze pun Dipanggil

Source: Berbagai Sumber

RELATED STORIES

Profil Stadion Piala Dunia 2022: Al Bayt

Profil Stadion Piala Dunia 2022: Al Bayt

Berikut ini adalah profil Stadion Piala Dunia 2022, Al Bayt.

Piala Dunia 2022: Jadwal Lengkap Fase Grup hingga Final

Piala Dunia 2022: Jadwal Lengkap Fase Grup hingga Final

Berikut jadwal lengkap Piala Dunia 2022 dari fase grup, 16 besar, perempat final, semifinal, hingga final.

Paige Spiranac Bela Diri, Kecam Cristiano Ronaldo & David Beckham

Paige Spiranac Bela Diri, Kecam Cristiano Ronaldo & David Beckham

Paige Spiranac mengecam pesepakbola Cristiano Ronaldo dan David Beckham. Pegolf cantik membela dirinya sendiri yang melebih-lebihkan seksual.

Skuad Lengkap 32 Negara Kontestan Piala Dunia 2022

Skuad Lengkap 32 Negara Kontestan Piala Dunia 2022

Berikut ini skuad lengkap dari 32 negara tim peserta Piala Dunia 2022 yang resmi telah didaftarkan ke FIFA.

Ini yang Dilakukan Antonio Rudiger dengan Uang Bonus Piala Dunia Miliknya

Ini yang Dilakukan Antonio Rudiger dengan Uang Bonus Piala Dunia Miliknya

Bek tengah dari Jerman dan Real Madrid menginvestasikan semua bonusnya dari Qatar untuk membantu mereka yang paling membutuhkan di negara ibunya.

Legenda Belanda di Piala Dunia 2014 Akan Memeriahkan Oranje Indonesia Festival

Legenda Belanda di Piala Dunia 2014 Akan Memeriahkan Oranje Indonesia Festival

Legenda hidup timnas Belanda Ron Vlaar akan memeriahkan acara Oranje Festival di Gelora Bung Karno, Jakarta, pada 25 November mendatang.

Berikut Daftar Lagu dan Soundtrack Piala Dunia 2022

Berikut Daftar Lagu dan Soundtrack Piala Dunia 2022

Lagu berjudul Hayya Hayya (Better Together) yang dinyanyikan oleh Trinidad Cardona, Davido, dan Aisha dipilih FIFA sebagai soundtrack Piala Dunia 2022 akhir tahun ini.

Piala Dunia 2022: Tiga Kali Gagal di Final, Belanda Bidik Gelar Perdana

Piala Dunia 2022: Tiga Kali Gagal di Final, Belanda Bidik Gelar Perdana

Belanda mengincar gelar perdananya di ajang Piala Dunia setelah tiga kali gagal di final.

Faktor Cristiano Ronaldo, Winger Timnas Indonesia Ini Jagokan Portugal di Piala Dunia 2022

Faktor Cristiano Ronaldo, Winger Timnas Indonesia Ini Jagokan Portugal di Piala Dunia 2022

Penyerang sayap timnas Indonesia, Irfan Jaya, menjagokan timnas Portugal yang bakal menjadi juara di Piala Dunia 2022.

Biar Makin Erat dan Bertahan Lama, KNVB Hadiahkan Mural kepada Oranje Indonesia

Biar Makin Erat dan Bertahan Lama, KNVB Hadiahkan Mural kepada Oranje Indonesia

KNVB dan Oranje Indonesia meresmikan mural sebagai landmark atas hubungan keduanya yang semakin erat.

VIDEO: Konferensi Pers Bek Portugal Ruben Dias Jelang Laga lawan Ghana di Piala Dunia 2022

Cuplikan video konferensi pers Ruben Dias jelang duel Portugal vs Ghana di Piala Dunia 2022.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi UEFA Conference League 2025-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Hasil UEFA Conference League: Chelsea Bantai Noah, 6 Tim Masih Sempurna

Chelsea meraih hasil gemilang ketika tampil menghadapi Noah di ajang UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 08 Nov, 00:19

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Load More Articles