Profil Tim Grup C Piala Dunia 2022: Polandia

Pradipta Indra Kumara

Editor:

  • Profil salah satu penghuni Grup C Piala Dunia 2022, Polandia.
  • Grup C Piala Dunia 2022 dihunia Polandia, Argentina, Arab Saudi, dan Meksiko.
  • Robert Lewandowski akan menjadi andalan Polandia di Piala Dunia 2022.

SKOR.id - Berikut ini adalah profil salah satu tim kuda hitam penghuni Grup C Piala Dunia 2022, Polandia.

Berada satu grup dengan Argentina yang merupakan salah satu unggulan tentu menjadi tantangan bagi Polandia.

Apalagi terdapat Meksiko yang juga bisa memberikan kejutan di Piala Dunia 2022 mendatang.

Selain itu Arab Saudi juga tak bisa diremehkan, mereka telah terbiasa bermain dengan cuaca panas seperi di Qatar yang menjadi tuan rumah.

Polandia kembali meramaikan Piala Dunia tahun ini, mengikuti kesuksesan lolos ke putaran final edisi 2018.

Sebelumnya The Eagles sempat gagal lolos ke Piala Dunia 2010 dan 2014, setelah berpartisipasi pada 2002 dan 2006.

Dalam tiga edisi terakhir keikutsertaan mereka di Piala Dunia, The Eagles tak mampu lolos dari fase grup.

Namun, Polandia pernah merebut tempat ketiga di Piala Dunia 1974 dan 1982, yang menjadi pencapaian terbaik mereka hingga saat ini.

Perjalanan di Piala Dunia 2022

Perjalanan Polandia menuju Piala Dunia 2022 cukupberliku, setelah harus melalui babak playoff.

Sebelum tampil di babak playoff, Polandia tergabung di Grup I Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa.

Inggris, Albania, Hungaria, Andorra, dan San Marino menjadi lawan yang mereka hadapi di Grup I.

Sebenarnya penampilan Polandia di babak grup tak terlalu buruk, dari 10 pertandingan mereka menang enam kali, imbang dan kalah masing-masing dua kali.

Mereka pun mengoleksi 20 poin dengan mencetak 30 gol serta kebobolan 11 kali sepanjang penampilan di Grup I.

Namun, mereka harus puas di posisi kedua Grup I, setelah Inggris memimpin klasemen dengan 26 poin sekaligus memastikan tiken otomatis ke Piala Dunia 2022.

Di babak playoff, mereka maju ke final, setelah Rusia didiskualifikasi setelah menyerang Ukraina.

Polandia pun akhirnya memastikan tiket ke Piala Dunia setelah mengalahkan Swedia di final playoff dengan skor 2-0.

Pelatih: Czeslaw Michniewicz

Czeslaw Michniewicz merupakan pelatih berkebangsaan Polandia, kelahiran Byarozawska wilayah Uni Soviet yang kini menjadi bagian Belarusia.

Czeslaw Michniewicz mulai melatih Polandia pada akhir Januari 2021 lalu, menggantikan Paulo Sousa.

Meski baru memimpin Polandia dalam enam laga (hingga 20 Juni 2022), Czeslaw Michniewicz telah berpengalaman di dunia kepelatihan.

Sejak menangani Lech Poznan pada tahun 2003 lalu, Michniewicz telah meraih berbagai prestasi di level klub.

Pelatih berusia 52 tahun itu meraih dua gelar Liga Polandia bersama Legia Warsawa (2020-2021) dan Zaglebie Lubin (2006-2007), satu Piala Polandia (Lech Poznan, 2003-2004), dan dua Piala Super Polandia saat melatih Lech Poznan (2004-2005) dan Zaglebie Lubin (2007-2008).

Namun, sejauh ini Michniewicz baru memberikan dua kemenangan, dua hasil imbang, dan dua kekalahan selama melatih timnas Polandia.

Pemain Bintang: Robert Lewandowski

Robert Lewandowski tak diragukan lagi merupakan salah satu penyerang paling ditakuti saat ini.

Kesuksesannya bersama Bayern Munchen ditambah torehan gol yang ia ciptakan membuat dirinya menjadi penyerang yang patut diwaspadai saat ini.

Robert Lewandowski juga menjadi top skorer sepanjang masa Polandia dengan torehan 76 gol dalam 132 pertandingan.

Ia juga mencetak lima gol selama kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa, terbanyak di antara pemain Polandia Lainnya.

Prestasi di Piala Dunia: Tidak Ada

Prestasi terbaik Polandia di ajang Piala Dunia adalah meraih posisi ketiga di Piala Dunia 1974 dan 1982.

Sejak menembus babak 16 besar pada Piala Dunia 1986, Polandia tak mampu lolos dari babak grup Piala Dunia.

Daftar Skuad*

POLANDIA

Kiper
Wojciech Szczesny (Juventus)
Bartlomiej Dragowski (Spezia)
Lukasz Skorupski (Bologna)

Belakang
Jan Bednarek (Aston Villa)
Kamil Glik (Benevento)
Robert Gumny (FC Augsburg)
Artur Jedrzejczyk (Legia Warsaw)
Jakub Kiwior (Spezia)
Mateusz Wieteska (Clermont)
Bartosz Bereszynski (Sampdoria)
Matty Cash (Aston Villa)
Nicola Zalewski (AS Roma)

Tengah
Krystian Bielik (Birmingham City)
Przemyslaw Frankowski (Lens)
Kamil Grosicki (Pogon Szczecin)
Grzegorz Krychowiak (Al-Shabab)
Jakub Kaminski (VfL Wolfsburg)
Michal Skoras (Lech Poznan)
Damian Szymanski (AEK Athens)
Sebastian Szymanski (Feyenoord)
Piotr Zielinski (Napoli)
Szymon Zurkowski (Fiorentina)

Depan
Robert Lewandowski (Barcelona)
Arkadiusz Milik (Juventus)
Krzysztof Piatek (Salernitana)
Karol Swiderski (Charlotte FC)

Berita Piala Dunia Lainnya:

Profil Tim Grup C Piala Dunia 2022: Meksiko

Profil Grup C Piala Dunia 2022: Argentina

 

 

Source: Four Four Two

RELATED STORIES

Pilih Gabung Klub Rusia, Bek Polandia Dicoret dari Skuad Piala Dunia 2022

Pilih Gabung Klub Rusia, Bek Polandia Dicoret dari Skuad Piala Dunia 2022

Polandia mencoret Maciej Rybus dari skuad Piala Dunia 2022 karena bergabung dengan klub Rusia.

Profil Tim Grup D Piala Dunia 2022: Denmark

Profil Tim Grup D Piala Dunia 2022: Denmark

Dari lima partisipasi, empat kali Denmark lolos ke babak gugur Piala Dunia.

Profil Tim Grup D Piala Dunia 2022: Australia

Profil Tim Grup D Piala Dunia 2022: Australia

Australia lolos ke putaran Piala Dunia untuk kali keenam setelah terakhir tampil di pesta terakbar sepak bola dunia ini pada 2018.

Piala Dunia 2022: Menghitung Peluang Lolos Grup C

Hitung-hitungan peluang lolos dari tim yang menempati Grup C Piala Dunia 2022, Arab Saudi, Argentina, Meksiko, Polandia.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Saat menjadi Presiden Amerika Serikat, Donald Trump memiliki pengaruh yang besar terhadap liga-liga olahraga favorit negara tersebut: American football (NFL), bola basket (NBA), bisbol (MLB), dan hoki es (NHL). (Hendy AS/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Seberapa Besar Pengaruh Donald Trump dalam Olahraga di AS

Kemenangan Donald Trump dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024 diyakini akan memengaruhi olahraga di negara tersebut.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 15:48

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

PMGC 2024: Alter Ego Gagal Masuk 10 Besar di Hari Pertama League Stage Grup Red

Alter Ego Ares harus puas hanya menempati peringkat ke-13 pada tabel klasemen hari pertama league stage PMGC 2024 Grup Red.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:43

Gabriel Bortoleto

Formula 1

Direkrut Sauber, Gabriel Bortoleto Pastikan Brasil Punya Wakil di F1 2025

Setelah cukup lama Brasil kembali punya pembalap reguler di Formula 1 dengan bergabungnya Gabriel Bortoleto ke Kick Sauber musim depan.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 15:33

BCA Runvestasi

Other Sports

Gelar Runvestasi, BCA Ajak Masyarakat Seimbangkan Kesehatan Finansial Sambil Olahraga

Runvestasi 2024 adalah kompetisi virtual yang mengajak peserta kumpulkan poin dengan berlari dan berjalan sambil investasi lewat aplikasi GERAK.

Arin Nabila | 07 Nov, 15:00

Load More Articles