Chelsea vs Liverpool: Rekor Pertemuan Si Biru dan Si Merah di Partai Puncak

Vivaldi Yudha

Editor:

  • Chelsea dan Liverpool akan saling berhadapan di final Piala FA, Sabtu (14/5/2022) malam WIB.
  • Ini pertemuan kedua mereka tahun ini setelah final Piala Liga Inggris pada Februari lalu.
  • Dalam perjalanannya, Si Biru dan Si Merah lima kali bertemu di babak final di berbagai ajang.

SKOR.id - Berikut ini adalah rekor pertemuan antara Chelsea dan Liverpool di partai puncak dalam berbagai kompetisi.

Chelsea dan Liverpool akan saling berhadapan di laga final Piala FA pada Sabtu (14/5/2022) pukul 22.45 WIB.

Chelsea berangkat ke final usai menyingkirkan Crystal Palace sementara Liverpool melenggang ke partai puncak berkat keunggulan atas Manchester City.

Duel yang akan diselenggarakan di Stadion Wembley itu merupakan pertemuan kedua mereka tahun ini setelah final Piala Liga Inggris pada Februari lalu.

Kala itu pasukan Thomas Tuchel harus menyerahkan gelar juara kepada Mohamed Salah dan kolega setelah kalah adu penalti dengan skor 10-11.

Sebelum itu, Si Biru dan Si Merah tercatat empat kali bertemu di partai final dalam kompetisi yang berbeda.

Menyambut big match Chelsea vs Liverpool, berikut Skor.id merangkum empat pertemuan mereka di final-final sebelumnya:

1. Piala Liga Inggris 2004-2005

Pertemuan pertama Liverpool dan Chelsea di final turnamen besar adalah di ajang Piala Liga Inggris 2004-2005.

Bertanding di Stadion Millenium, Cardiff, Wales, Chelsea dikejutkan dengan gol cepat John Arne Riise saat laga baru memasuki menit pertama.

Akan tetapi, gol bunuh diri dari Steven Gerrard pada menit ke-79 memaksa pertandingan berlanjut ke babak tambahan.

Setelah 15 menit pertama tak ada gol yang tercipta, akhirnya Didier Drogba membawa Chelsea unggul 2-1 pada menit ke-107 sebelum disusul gol dari Mateja Kezman lima menit kemudian.

Liverpool hanya mampu memperkecil skor menjadi 2-3 lewat gol Antonio Nunez pada menit ke-113.

2. Community Shield 2006

Liverpool kembali berhadapan dengan Chelsea setahun kemudian, kali ini di ajang Community Shield.

John Arne Riise lagi-lagi menjadi pencetak gol pembuka untuk Liverpool saat laga baru berjalan 9 menit.

Chelsea berhasil menyamakan kedudukan satu menit sebelum turun minum lewat penyerang asal Ukraina, Andriy Shevchenko.

Gol kemenangan The Reds akhirnya tercipta sepuluh menit sebelum pertandingan berakhir melalui Peter Crouch.

3. Piala FA 2011-2012

Melompat ke 5 Mei 2012, Chelsea dan Liverpool kembali berhadapan di partai final Piala FA 2011-2012.

Ramires membuka keunggulan Chelsea pada menit ke-11 sebelum disusul gol Didier Drogba pada menit ke-52 yang membuat The Blues unggul dua gol.

Liverpool hanya mampu membalas satu gol melalui Andy Carroll menit ke-64 dan akhirnya The Reds harus menyerahkan gelar Piala FA kepada The Blues.

4. Piala Super Eropa 2019

Setelah tiga kali bertemu di final ajang domestik, kali ini mereka berhadapan di ajang Piala Super Eropa 2019.

Liverpool berangkat sebagai juara Liga Champions sementara Chelsea tampil sebagai juara Liga Europa.

Chelsea unggul lebih dulu lewat gol Olivier Giroud menit ke-36 sebelum disamakan Sadio Mane 12 menit kemudian. Skor imbang 1-1 memaksa pertandingan dilanjutkan ke babak tambahan.

Pada menit ke-95 Liverpool berbalik unggul setelah Sadio Mane mencetak gol keduanya. Namun, Chelsea berhasil menyeimbangkan keadaan lewat eksekusi penalti Jorginho menit ke-101.

Berlanjut ke adu penalti, lima eksekutor Liverpool berhasil menunaikan tugasnya sementara dari Chelsea hanya empat penendang yang berbuah gol. Alhasil The Reds keluar sebagai pemenang.

5. Piala Liga Inggris 2021-2022

Seperti yang sudah disinggung sebelumnya, pada Februari lalu Chelsea dan Liverpool sudah bertarung di final Piala Liga Inggris.

Pertarungan tanpa gol selama 120 menit memaksa pertandingan diteruskan ke babak adu penalti.

Adu penalti ini pun berlangsung sengit sebelum akhirnya Liverpool keluar sebagai juara berkat kemenangan 11-10 atas Chelsea.

Berita Chelsea dan Liverpool Lainnya:

Pertanda dari Orang Dalam, Saul Niguez Bakal Tinggalkan Chelsea dan Kembali ke Atletico Madrid

Diisukan Hengkang, Sadio Mane Mengaku Bahagia di Liverpool

Source: Wikipediasportingnews.com

RELATED STORIES

Chelsea vs Liverpool: Momen Petr Cech Bikin Gol Andy Carroll Dianulir di Final Piala FA 2011-2012

Chelsea vs Liverpool: Momen Petr Cech Bikin Gol Andy Carroll Dianulir di Final Piala FA 2011-2012

Cerita masa lalu kembali terkenang kala Chelsea berhadapan dengan Liverpool di final Piala FA musim ini.

Man City Resmikan Patung Sergio Aguero untuk Tandai Peringatan 10 Tahun Momen Ikonik '93:20'

Man City Resmikan Patung Sergio Aguero untuk Tandai Peringatan 10 Tahun Momen Ikonik '93:20'

Man City perkenalkan patung Sergio Aguero di Stadion Etihad.

Jelang Final Piala FA, Jurgen Klopp Mengakui Liverpool selalu Dinaungi Keberuntungan

Jelang Final Piala FA, Jurgen Klopp Mengakui Liverpool selalu Dinaungi Keberuntungan

Jurgen Klopp menilai Liverpool tidak mengalahkan Chelsea di final Piala Liga Inggris pada Februari 2022 lalu.

Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool di Final Piala FA

Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool di Final Piala FA

Link live streaming laga final Piala FA antara Chelsea vs Liverpool pada Sabtu (14/5/2022) malam WIB.

Final Piala FA Chelsea vs Liverpool: The Blues Road to Wembley

Final Piala FA Chelsea vs Liverpool: The Blues Road to Wembley

Berikut ini perjalanan Chelsea di ajang Piala FA 2021-2022 hingga mereka berhasil ke final, menghadapi Liverpool.

Pep Guardiola Balas Kritikan 2 Legenda Manchester United: Saya Hancurkan Mereka bersama Barcelona

Pep Guardiola Balas Kritikan 2 Legenda Manchester United: Saya Hancurkan Mereka bersama Barcelona

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, membalas kritik yang dilontarkan mantan pemain Manchester United (MU): Dimitar Berbatov dan Patrice Evra.

Final Piala FA Chelsea vs Liverpool: The Reds Road to Wembley

Perjalanan Liverpool menuju final Piala FA 2021-2022, di antaranya menyingkirkan Manchester City.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Dec, 08:09

pemain indonesia di eropa

National

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Jay Idzes dan Thom Haye Tuai Kemenangan Penting

Berikut rapor para pemain Indonesia yang berkiprah di Eropa pada pekan lalu.

Rais Adnan | 23 Dec, 08:00

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Dec, 07:37

Turnamen Basket 1x1 Putri

Basketball

Indonesia Masuk Top 5 Negara yang Gemar Olahraga Basket

Berdasarkan data FIBA, Indonesia ada di peringkat keempat sebagai negara yang warganya hobi bermain bola basket.

I Gede Ardy Estrada | 23 Dec, 05:47

Sepak bola wanita Indonesia. (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Semarang Tutup Rangkaian Kompetisi Sepak Bola Wanita Usia Dini dari Milklife di Tahun Ini

Milklife Soccer Challange menyasar delapan kota yakni Kudus, Surabaya, Jakarta Tangerang, Bandung, Solo, Yogyakarta dan Semarang.

Gangga Basudewa | 22 Dec, 20:58

Luis Diaz merayakan gol yang diciptakannya bersama rekan setimnya yang memberikan assist, Trent Alexander-Arnold. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Tottenham Hotspur vs Liverpool: Hujan Gol, The Reds Menang 6-3

Liverpool menang 6-3 atas tuan rumah Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 18:31

Indonesia Pingpong League 2024.

Other Sports

Juara IPL 2024, Onic Sport dan Arwana Jaya Bakal Dikirim ke Turnamen di Thailand

Onic Sport menjuarai sektor putra Indonesia Pingpong League (IPL) 2024, sementara Arwana Jaya keluar sebagai kampiun kategori putri.

Nizar Galang | 22 Dec, 17:23

Penyerang Real Madrid, Rodrygo Goes. (Jovi Arnanda/Skor.id).

La Liga

Hasil Real Madrid vs Sevilla: Los Blancos Menang 4-2, Dekati Atletico Madrid

Real Madrid menang 4-2 atas Sevilla dalam laga La Liga 2024-2025, mereka kini ke posisi kedua mendekati Atletico Madrid, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 17:17

Liga Nusantara 2024-2025 atau Liga 3 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Liga Nusantara 2024-2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Nusantara 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 22 Dec, 16:06

Bintang Bournemouth, Justin Kluivert, mencatat rekor penalti dalam satu laga Liga Inggris. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Manchester United vs Bournemouth: Setan Merah Luluh Lantak, Kalah 0-3

Manchester United takluk 0-3 dari Bournemouth dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (22/12/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Dec, 16:00

Load More Articles