Makoto Hasebe, Bersinar dari J.League dan Timnas Jepang sampai Jerman

Estu Santoso

Editor:

  • Gelandang bertahan Makoto Hasebe adalah pemain timnas Jepang yang punya karier panjang di Jerman.
  • Meninggalkan J.League per 2007, Makoto Hasebe masih bermain untuk klub Jerman sampai kini.
  • Makoto Hasene selain berprestasi bersama klub yang dibelanya, dia juga sukses bareng timnas Jepang.

SKOR.id - Makoto Hasebe adalah pesepak bola timnas Jepang era 2006 sampai 2018 yang meninggalkan J.League dan sampai kini berkarier di Jerman.

Pesepak bola yang lahir pada 18 Januari 1984 pemain profesional Jepang yang bermain sebagai gelandang bertahan.

Saat ini, Makoto Hasebe menjadi kapten klub Bundesliga, Eintracht Frankfurt. Tim ini adalah klub Jerman ketiga sejauh ini yang dibelanya.

Makoto Hasebe adalah alumnus SMA Fujieda Higashi pada 2002 dan dia bergabung dengan Urawa Red Diamonds selepas lulus sekolah itu.

Dia menjadi pemain reguler tim utama Urawa Reds mulai musim 2003. Sebelumnya pada 2002, Makoto Hasebe hanya main sekali dalam laga J.League Cup.

Saat bermain sebagai pilar reguler terutama sebagai gelandang bertahan, dia bermain dengan Keita Suzuki. Sebanyak 28 laga di J1 League dijalaninya pada musim itu.

Masuk musim 2004, dia dihormati dengan mendapat status sebagai New Hero Award untuk J.League Cup dan terpilih sebagai salah satu pengisi best XI J.League.

Diapun juga terpilih sebagai pemain terbaik fans Urawa Reds musim itu. The Reds memenangi J1 league 2006 untuk pertama kalinya dalam sejarah klub.

Lalu, mereka juga mendapat gelar level benua pertama di Liga Champions Asia 2007 dan dua trofi diraih bersama Makoto Hasebe.

Permainan memikat Makoto Hasebe membuatnya dilaporkan pada Oktober 2007 diminati klub Serie A Liga Italia AC Siena.

Namun, dia justru menandatangani kontrak dengan klub Bundesliga, Wolfsburg menjadi pemain Jepang pertama yang pernah bermain untuk klub ini.

Lalu dua tahun kemudian pada 2009, dia menjadi pemain Jepang kedua yang memenangi gelar Bundesliga.

Ketika 29 April 2010, diumumkan bahwa Hasebe memperpanjang kontraknya dengan Wolfsburg hingga 2012.

Lalu yang unik pada 17 September 2011, Hasebe bermain sebagai penjaga gawang selama sembilan menit terakhir untuk laga tandang melawan 1899 Hoffenheim.

Sayang, Wolfsburg kalah dalam pertandingan dengan skor 1-3, dengan Hasebe kebobolan gol ketiga Hoffenheim pada menit 85.

Makoto Hasebe membuat rekor pada 3 Desember 2011, dia memainkan pertandingan Bundesliga ke-100 saat Wolfsburg melawan FSV Mainz 05.

FC Nurnberg menjadi pelabuhannya berikutnya per 2 September 2013 dan Hasebe menandatangani kontrak tiga tahun.

Semusim membela FC Nurnberg, Hasebe pindah ke tim Bundesliga yang lain Eintracht Frankfurt untuk musim 2014–2015, di mana ia menjadi starter instan, hanya melewatkan satu pertandingan kompetitif saat musim pertamanya.

Musim 2015–16, dia juga menjadi gelandang yang maksimal untuk Frankfurt, yang berhasil bertahan di play-off degradasi melawan mantan klub Hasebe, Nuremberg.

Di bawah pelatih baru Frankfurt Niko Kovac, pemain Jepang itu untuk pertama kalinya main sebagai bek tengah pada akhir Oktober 2016 sebagai penghubung sentral di lini belakang lima orang dan bermain di posisi ini sejak saat itu.

Dia bermain di final DFB-Pokal musim itu, sayang kalah dengan skor 1-2 dari Borussia Dortmund. Pada Maret 2017, Hasebe selesaikan musim lebih cepat karena operasi lutut.

Akhirnya pada Mei 2018, tim ini memenangi gelar pertamanya dalam 30 tahun setelah kemenangan 3-1 atas FC Bayern Munich di final DFB-Pokal. Mereka pun lolos ke babak grup Liga Europa.

Makoto Hasebe bersama Eintracht Frankfurt melaju ke semifinal melawan Chelsea sayang mereka kalah.

Efek penampilannya yang kuat selama musim tersebut, dia dinilai hebat oleh majalah olahraga Kicker. Dia juga mencatatkan penampilan ke-309 pada 6 Juni 2020 saat melawan FSV Mainz 05.

Maka, Hasebe menjadi pemain Asia yang mencetak rekor baru di Bundesliga. Masuk musim 2020–21, pemain Jepang itu menjadi pesepak bola tertua di Bundesliga pada usia 36 tahun.

Setelah karir profesional David Abraham berakhir pada Januari 2021, kapten tim baru yang permanen tidak diangkat, tetapi Hasebe jadi pemimpin Eintracht sejak itu.

Kegemilangan kariernya untuk timnas Jepang, Makoto Hasebe juga pernah juara bersama skuad Samurai Biru di Piala Asia 2011.

Hasebe membuat debut tim nasional senior di bawah kepelatihan Zico pada 11 Februari 2006, dalam pertandingan persahabatan melawan Amerika Serikat di AT&T Park di San Francisco.

Namun, dia tidak terpilih untuk Piala Dunia 2006. Takeshi Okada menjadi manajer baru pada Desember 2007 lalu Hasebe kembali masuk timnas Jepang.

Setelah itu, dia menjadi pemain reguler dan memainkan banyak pertandingan sebagai gelandang bertahan bersama Yasuhito Endo untuk Jepang.

Makoto Hasebe adalah kapten Jepang di Piala Dunia 2010, karena Yoshikatsu Kawaguchi adalah penjaga gawang senior dan berstatus kiper ketiga.

Dia juga jadi kapten di Piala Asia 2011. Hasebe menjadi kapten tim untuk tiga kampanye Piala Dunia, sampai dia mengumumkan pensiun dari laga internasional setelah Jepang kalah 2-3 dari Belgia dalam laga 16 Besar Piala Dunia 2014.

Namun, Hasebe kembali bermain untuk Jepang pascakembali dari pensiunnnya di Piala Asia 2015 dan Piala Dunia 2018. Makoto Hasebe memainkan 114 pertandingan dan mencetak 2 gol untuk Jepang hingga 2018.

Berita J.League Lainnya:

Jadwal Siaran Langsung Gratis J.League Bulan Oktober 2021: Semifinal dan Final J.League Cup

Ada Patung Garuda dan Nuansa Indonesia di Kandang Sanfrecce Hiroshima

RELATED STORIES

Hasil Semifinal J.League Cup: Nagoya Grampus Menang, Urawa Reds dan Cerezo Osaka Imbang

Hasil Semifinal J.League Cup: Nagoya Grampus Menang, Urawa Reds dan Cerezo Osaka Imbang

Pertandingan leg pertama semifinal YBC Levain Cup atau J.League 2021 telah selesai digelar pada hari Rabu (6/10/2021) malam WIB.

Kokoh Menjaga Gawang Nagoya Grampus, Mitchell Langerak Sabet Gelar MVP J1 League Edisi September

Kokoh Menjaga Gawang Nagoya Grampus, Mitchell Langerak Sabet Gelar MVP J1 League Edisi September

Kiper Nagoya Grampus, Mitchell Langerak, dinobatkan sebagai Pemain Terbaik J1 League bulan September 2021.

Toshihide Saito, Defender Muda Fenomenal pada J.League Musim 1996

Shimizu S-Pulse pernah punya defender yang punya reputasi jempolan pada J.League musim 1996 atas nama Toshihide Saito

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Persita Tangerang vs Madura United. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persita Tangerang vs Madura United di Liga 1 2024-2025

Laga Persita Tangerang vs Madura United akan digelar di Stadion Pakansari, Jumat (24/1/2025) malam WIB.

Rais Adnan | 23 Jan, 05:44

Arema FC vs Persib Bandung. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Arema FC vs Persib Bandung di Liga 1 2024-2025

Laga Arema FC vs Persib Bandung akan digelar di Stadion Gelora Soepriadi, Blitar, Jumat (24/1/2025) petang WIB.

Rais Adnan | 23 Jan, 05:21

Liga TopSkor

Workshop Liga TopSkor Jawa Timur, Joko Susilo Beri Banyak Bekal buat Pelatih

Operator Liga TopSkor Jawa Timur menggelar sesi workshop atau lokakarya bagi para pelatih tim peserta.

Nizar Galang | 23 Jan, 04:14

Laga Manchester United vs Rangers FC di Liga Europa 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Rangers FC di Liga Europa 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Manchester United vs Rangers FC di ajang Liga Europa 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Jan, 02:06

Turnamen Valorant, VCT 2025 Pacific Kickoff. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Kickoff: Hasil, Jadwal, dan Bagan Lengkap

Berikut ini adalah hasil, jadwal, bagan, dan klasemen gelaran VALORANT Champions Tour alias VCT 2025 Pacific Kickoff.

Thoriq Az Zuhri | 22 Jan, 22:03

VALORANT Challengers 2025 SEA Split 1. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2025 SEA Split 1: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2025 SEA Split 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Jan, 22:00

Turnamen PUBG Mobile, Ruthless Pro Series: Clash of Giants. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

RPS Clash of Giants Season 6: Hasil, Jadwal, dan Klasemen

Berikut ini adalah hasil, jadwal lengkap, format, dan klasemen turnamen PUBG Mobile, Ruthless Pro Series: Clash of Giants Season 6.

Thoriq Az Zuhri | 22 Jan, 21:58

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, dengan bola hat-trick dan penghargaan Man of the Match dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, akhir pekan lalu. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

7 Pencetak Hat-trick di Liga Inggris 2024-2025: Termasuk Justin Kluivert, Putra Patrick Kluivert

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, catat rekor di Liga Inggris lewat hat-trick dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, pekan lalu.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 18:57

Babak Play-off Degradasi Liga 2 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Liga 2

Prediksi dan Link Live Streaming Pekan 2 Play-Off Degradasi Liga 2 2024-2025

Ada 8 pertandingan yang akan tersaji pada pekan kedua babak play-off degradasi Liga 2 2024-2025, Jumat (24/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 15:47

Bulu tangkis, salah satu cabang populer di Indonesia. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Badminton

Indonesia Masters 2025: Salah Pola Permainan, Dejan/Fadia Terhenti di Babak Pertama

Dejan Ferdinansyah/Siti Fadia Silva Ramadhanti langsung terhenti di babak pertama Indonesia Masters 2025.

Arin Nabila | 22 Jan, 13:57

Load More Articles