Meski Ditentang Real Madrid dan Barcelona, Mayoritas Klub LaLiga Dukung Kesepakatan dengan CVC

Bagaskara Setyana AP

Editor:

  • LaLiga mencapai kesepakatan investasi dengan CVC Capital Partners.
  • Mayoritas klub LaLiga sepakat terkait perjanjian investasi tersebut.
  • Real Madrid dan Barcelona tetap konsisten dengan pendirian mereka menolak perjanjian investasi LaLiga dengan CVC.

SKOR.id - Kecuali Real Madrid dan Barcelona, klub-klub LaLiga telah memilih mendukung kesepakatan senilai 2,2 miliar euro dengan CVC Capital Partners.

LaLiga baru saja mencapai kesepakatan senilai 2,7 miliar euro dengan perusahaan investasi CVC Capital Partners.

Perjanjain kerja sama tersebut diberi nama 'Boost LaLiga' atau 'LaLiga Impulso'.

Perjanjian 'Boost LaLiga' akan membuat CVC Capital Partners memegang 10% saham di LaLiga dan pendapatannya di masa depan dari penjualan hak audiovisual.

Perjanjian tersebut telah disetujui oleh oleh 38 dari 42 klub dari LaLiga 1 dan LaLiga 2 dalam rapat luar biasa yang digelar pada Kamis (12/8/2021).

Empat klub yang menyatakan menentang rencana ini antara lain, Real Madrid, Barcelona, Athletic Bilbao, serta klub LaLiga 2 yang enggan disebutkan namanya.

 

Berbicara pada konferensi pers setelah rapat itu, presiden LaLiga Javier Tebas angkat bicara terkait dengan penentangan yang dilakukan Real Madrid dan Barcelona terkait proyek ini.

Javier Tebas menuding bahwa penentangan ini terkait dengan rencana the Super League.

"Jelas posisi Real Madrid dan Barcelona terkait dengan Liga Super," kata Tebas .

“Masuknya uang ini tidak mendukung gagasan Liga Super yang diinginkan Florentino (Perez). Ini masalah budaya, dia pikir klub besar adalah yang harus mengendalikan segalanya."

"Saya ingin (Real Madrid dan Barcelona) menjadi bagian dari kesepakatan, tetap jika tidak tidak, kami tidak akan menangisi hal itu."

Dengan tak ikutnya Real Madrid dan Barcelona, maka investasi kemungkinan berbuah menjadi sekitar 2,2 juta euro.

Lebih lanjut, Tebas menjelaskan terkait masalah Barcelona dan Lionel Messi.

Sebelumnya, Barcelona sempat diklaim bisa mempertahankan Lionel Messi asalkan menerima kesepakatan perjanjian dengan CVC.

"Saya tidak tahu berapa keuangan FC Barcelona, ​​atau apa yang mereka lakukan untuk mengurangi tagihan upah mereka," katanya.

“Tetapi itu (kesepakatan dengan CVC) akan membantu Barcelona memiliki skuat yang kompetitif. Bisa jadi Messi, bisa jadi pemain lain."

Tebas lantas mengatakan bahwa ia tak bisa memungkiri bahwa kepergian para bintang dari LaLiga memang akan memberikan dampak, tetapi ia tetap yakin bahwa masalah itu tidak terlalu berpengaruh.

"Jelas menyakitkan bahwa Messi pergi, tetapi kami telah bekerja keras agar pendapatan audiovisual kami tidak turun. (Messi, Cristiano Ronaldo, Neymar) memang membantu, tetapi mereka tidak sebegitu penting."

Pihak LaLiga juga mengatakan 90 persen dari uang yang diterima akan langsung diberikan ke klub, serta sepak bola wanita, sepak bola semi-profesional dan sepak bola non-profesional.

LaLiga pun telah memutuskan bahwa klub-klub yang menentang rencana tersebut dikeluarkan dari kesepakatan, yang berarti Real Madrid dan Barcelona tidak akan menerima bagian uang mereka dan mempertahankan pendapatan hak siar mereka.

Dua klub terbesar LaLiga itu memang menjadi penentang yang paling vokal dari rencana tersebut.

Pada hari Selasa, Real Madrid mengatakan bahwa mereka akan menggugat presiden LaLiga, Javier Tebas, dan direktur CVC, Javier de Jaume Guijarro, atas kesepakatan itu.

Presiden Barcelona, Joan Laporta, juga mengatakan pekan lalu bahwa rencana itu mirip dengan "menggadaikan hak-hak klub selama setengah abad ke depan."

Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF), juga sempat terlibat dalam perseteruan tersebut terkait dengan aspek administrasi sepak bola Spanyol.

Melalui pernyataannyapada Rabu (11/8/2021), RFEF menyebut kesepakatan itu sepenuhnya ilegal dan mengerikan. 

Namun, sebagian besar klub LaLiga mendukung rencana tersebut, sebagaimana dibuktikan oleh pemungutan suara yang dilakukan hari Kamis (12/8/2021).

Presiden Villarreal ,Fernando Roig, sempat mengaku bingung mengapa Real Madrid dan Barcelona tak menerima kesepakatan ini. 

Sedangkan, Presiden Real Betis, Angel Haro, mengisyaratkan kesepakatan itu sangat positif.

Lebih lanjut, Jabier Tebas berharap supaya proyek ini dapat membuat LaLiga makin kompetitif dan menghibur.

“Kami yakin Boost LaLiga merupakan jawaban atas tantangan yang harus kami hadapi dalam jangka waktu menengah dan panjang. Kesepakatan strategis ini  akan memberikan klub kami kapasitas yang lebih besar, mengubah model manajemen mereka dan meningkatkan ketertarikan pada pertandingan yang kami miliki. Kemudian, hal ini juga merupakan dorongan yang kita butuhkan untuk mengubah LaLiga menjadi perusahaan hiburan digital global yang memiliki pertandingan sepak bola paling menarik di dunia," kata Tebas.

Follow dan subscribe akun media sosial Skor.id di InstagramFacebookTwitterYouTubeLinkedInTikTok, dan Helo.

Berita Liga Spanyol Lainnya:

Profil Klub Liga Spanyol 2021-2022: Real Betis

Profil Klub Liga Spanyol 2021-2022: Granada

Source: La Liga

RELATED STORIES

Tuah Lionel Messi, Tiket Laga Barcelona vs Real Sociedad Tak Terjual Habis

Tuah Lionel Messi, Tiket Laga Barcelona vs Real Sociedad Tak Terjual Habis

Baru ditinggal Lionel Messi beberapa hari, aroma kerugian sudah mengintai Barcelona.

Prediksi Persaingan Liga Spanyol 2021-2022: Tiga Kekuatan Besar Masih Mendominasi

Prediksi Persaingan Liga Spanyol 2021-2022: Tiga Kekuatan Besar Masih Mendominasi

Faktor Carlo Ancelotti dan kehadiran David Alaba dapat membuat Real Madrid kembali meraih gelar Liga Spanyol 2021-2022.

Link Live Streaming Alaves vs Real Madrid di Liga Spanyol

Link Live Streaming Alaves vs Real Madrid di Liga Spanyol

Link Live streaming pertandingan Alaves vs Real Madrid akan tersaji di akhir artikel.

Thibaut Courtois Teken Kontrak Baru di Real Madrid, hingga Tahun 2026

Real Madrid mengabarkan bahwa mereka telah mencapai kesepakatan baru dengan Thibaut Courtois.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Load More Articles