Bayern Munchen, Hansi Flick, dan Para Pemain Serbabisa

Okky Herman Dilaga

Editor:

  • Bayern Munchen tampil mengesankan dengan meraih tiga gelar pada musim ini.
  • Keberhasilan itu tidak terlepas dari keberadaan pelatih Hans-Dieter Flick.
  • Bayern Munchen juga memiliki banyak pemain serbabisa.

SKOR.id - Bayern Munchen menunjukkan dominasinya pada musim ini, tidak hanya di domestik melainkan juga di Eropa.

Bayern Munchen untuk kedua kali sepanjang sejarah meraih tiga gelar dalam semusim, yang kali pertama dilakukan pada 2012-2013.

Pada musim ini, Die Roten --julukan Bayern Munchen-- merebut trofi Liga Jerman, Piala Jerman (DFP Pokal), dan Liga Champions.

Keberhasilan tersebut tidak terlepas dari tangan dingin pelatih Hans-Dieter Flick atau yang biasa disapa Hansi Flick.

Flick sebenarnya mengawali musim ini sebagai asisten pelatih Bayern Munchen di bawah asuhan Niko Kovac.

Namun, penampilan inkonsisten Bayern Munchen membuat manajemen memecat Kovac pada 3 November 2019.

Saat Bayern Munchen dikabarkan mencari pelatih yang cocok menangani tim, Flick tiba-tiba ditunjuk manajemen sebagai pelatih kepala.

Tidak ada yang mengira, Flick dengan catatan dua kali melatih, yakni Victoria Bammental dan TSG Hoffenheim, bisa membawa Bayern Munchen begitu superior.

Catatan 33 kemenangan dalam 36 laga di berbagai ajang membuktikan pilihan manajemen kepada Flick tidak salah.

Tangan dingin Hansi Flick

Senjata utama Flick menangani Bayern Munchen adalah mengembalikan kepercayaan diri para pemain yang sempat runtuh di tangan Kovac.

Para pemain senior seperti Manuel Neuer, Jerome Boateng, Thomas Muller, hingga Robert Lewandowski kembali menunjukkan performa gemilang.

Flick yang juga pernah menjadi bagian dari skuad Bayern Munchen pada 1985-1990, mengenal betul isi klub tersebut.

Tak ayal, Flick mampu meracik Bayern Munchen menjadi tim yang sulit dikalahkan.

Flick tidak segan mencadangkan pemain berpengalaman seperti Javi Martinez ataupun pemain termahal Bayern Munchen, Lucas Hernandez.

Bahkan, dua pemain pinjaman ternama, Alvaro Odriozola dan Philippe Coutinho, bukan menjadi pemain inti Bayern Munchen.

Perubahan lini belakang

Mengetahui potensi pemain merupakan kehebatan Flick meramu Bayern Munchen.

Untungnya, tugas Flick dipermudah dengan kemampuan beberapa pemain tampil di banyak posisi.

Flick rela menggeser posisi David Alaba yang biasa beroperasi sebagai bek kiri kini menjadi bek sentral menemani Boateng.

Dari segi postur, Alaba tentu bukan seorang bek tengah yang biasa dimiliki klub-klub besar Eropa.

Namun, kemampuan Alaba membaca permainan menjadikannya tembok kukuh yang menyulitkan para lawan Die Roten.

Dengan menggeser Alaba, pos bek kiri diberikan kepada Alphonso Davies yang biasanya bermain sebagai sayap kiri.

Penampilan Davies begitu mengagumkan dengan menuai banyak pujian sepanjang musim ini.

Kembalinya Thomas Muller

Transformasi posisi juga dialami Joshua Kimmich dan Thomas Muller.

Pada awal musim, Kimmich lebih sering bermain sebagai gelandang tengah, sementara posisi bek kanan ditugaskan kepada Benjamin Pavard.

Namun sejak ditangani Flick, Kimmich lebih sering bermain sebagai bek kanan.

Performa Kimmich sepanjang musim ini memang mengesankan dengan mengemas 17 assist di berbagai ajang.

Jumlah assist Kimmich bahkan lebih banyak ketimbang Trent Alexander-Arnold dari Liverpool (15 assist) yang dikenal sebagai bek dengan kemampuan umpan terukur.

Satu pemain lain yang "terlahir kembali" di bawah asuhan Flick adalah Thomas Muller.

Muller sempat kehilangan status pemain inti pada awal musim dan dikabarkan bakal dilepas bila Bayern Munchen terus dilatih Kovac.

Akan tetapi, Muller menjadi pemain andalan Flick dalam urusan kontribusi gol.

Muller mencatat 14 gol dan 26 assist sepanjang musim ini.

Muller pun bisa ditempatkan di berbagai posisi seperti sayap kanan, gelandang serang, maupun striker.

Masih banyak nama-nama pemain Bayern Munchen yang bisa bermain di banyak posisi.

Pavard bisa sebagai bek kanan dan tengah, sementara Hernandez sebagai bek tengah dan kiri.

Martinez mampu bermain sebagai gelandang bertahan maupun bek tengah.

Sementara itu, Serge Gnabry, Kingsley Coman, Ivan Perisic, dan Coutinho mampu tampil sama baiknya di sisi kanan ataupun kiri penyerangan.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Baca Juga:

Hansi Flick Sempat Diremehkan sebelum Bayern Munchen Juara

Mia san Mia, 16 Arti Semboyan Klub Bayern Munchen

Source: Dari berbagai sumber

RELATED STORIES

Hansi Flick Pasrah Bayern Munchen Ditinggal Sejumlah Pilar

Hansi Flick Pasrah Bayern Munchen Ditinggal Sejumlah Pilar

Pelatih Bayern Munchen, Hansi Flick, tetap optimistis menatap musim depan meskipun akan ditinggal sejumlah pemain andalannya.

Dikaitkan ke Chelsea, Pelatih Bayern Munchen Ungkap Kelebihan Niklas Sule

Dikaitkan ke Chelsea, Pelatih Bayern Munchen Ungkap Kelebihan Niklas Sule

Pelatih Bayern Munchen, Hansi Flick, mengungkapkan kekagumannya terhadap bek Niklas Sule di tengah rumornya dengan Chelsea.

Resmi, Hansi Flick Pelatih Timnas Jerman

Hansi Flick akan memulai tugasnya setelah Piala Eropa 2020 (2021) ini, menggantikan Joachim Low.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Load More Articles