Ini Tempat Favorit Para Duta Liga Spanyol

Gregorius Devanda

Editor:

  • Liga Spanyol mencetak pemain-pemain hebat yang menjadi legenda.
  • Para pemain sepak bola tentu memiliki tempat favorit yang menjadi tujuan saat tidak ada kompetisi sepak bola.
  • Skor.id merangkum beberapa tempat favorit dari para duta Liga Spanyol.

SKOR.id - Liga Spanyol menjadi salah satu rujukan pesepak bola dunia untuk menjalani karirnya.

Tak jarang Liga Spanyol mencetak pemain-pemain hebat yang menjadi legenda, seperti Julio Baptista, Robert Pires, serta Luiz Garcia.

Karena banyak menghabiskan waktu di lapangan hijau, liburan menjadi pelepas penat para pemain sepak bola.

Mereka memiliki tempat favorit yang dituju saat tidak ada kompetisi sepak bola, seperti saat pandemi Covid-19.

Berita Liga Spanyol Lainnya: Liga Spanyol Mengalihfungsikan Komputer Supernya untuk Penelitian Covid-19

Berikut, Skor.id akan merangkum beberapa tempat favorit dari para duta Liga Spanyol :

1. Robert Pires 

Robert Pires memutuskan untuk berlabuh ke Villareal di musim 2006-2007. Sebelumnya, gelandang itu bermain bersama Arsenal yang juga berperan membesarkan namanya.

Pemain yang memenangi Piala Dunia 1998 bersama Prancis ini, menjadikan Paris sebagai salah satu tempat favoritnya.

"Tempat favorit saya di dunia? Tergantung! Untuk bekerja atau berlibur? Saya akan menyebutkan Paris. Ya, karena saya orang Prancis," kata Pires.

Karier Pires cukup meyakinkan ketika memperkuat Arsenal dan timnas Prancis. Akan tetapi, cukup disayangkan dirinya tidak sempat menorehkan satupun gelar juara bersama Villareal.

2. Julio Baptista 

Julio Baptista mengawali kiprah di Liga Spanyol dengan berkostum Sevilla usai didatangkan dari Sao Paolo pada 2003.

Penampilan gelandang serang tersebut di Sevilla cukup menjanjikan hingga membuat klub seperti Real Madrid memboyongnya pada 2005.

Saat ditanya mengenai tempat favorit, mantan pesepak bola berjuluk The Beast itu tanpa ragu menyebutkan apabila rumah jadi tempat rehat favoritnya.

"Tempat favorit saya adalah rumah saya sendiri," ujarnya.

Baptista kerap berganti klub karena sering dipinjamkan oleh Real Madrid. Hingga akhirnya, terpaksa pergi ke Italia pada 2008.

Akan tetapi, di musim 2013-2014, dirinya kembali memutuskan untuk bermain di Liga Spanyol bersama Malaga.

Berita Liga Spanyol Lainnya: Sambungan Liga Spanyol 2019-2020 Akan Dimainkan Selama 32 Hari Beruntun

3. Luis Garcia

Luis Garcia mengawali karier sepak bola profesional bersama Barcelona pada 1998. Akan tetapi, kisahnya dengan Barcelona tidak mulus.

Winger tersebut justru seringkali dipinjamkan ke klub-klub lain. Mantan pemain Timnas Spanyol tersebut justru memperoleh kejayaannya saat membela Liverpool selama 2004-2007.

Meskipun malang-melintang di dunia sepak bola, dirinya tetap menjadikan salah satu daerah di Spanyol, yakni Ibiza, sebagai tempat favoritnya.

4. Gaizka Mendieta

Gaizka Mendieta menjadi salah satu pemain yang sukses saat membela Valencia. Gelandang itu telah menyumbangkan trofi Piala Spanyol dan Piala Super Spanyol pada musim 1998-1999.

Dirinya juga sempat menyeberang ke Lazio, Barcelona, dan terakhir mengakhiri karirenya bersama Middlesbrough.

Mendieta memilih pensiun di Inggris tampaknya bukan karena alasan. Pemain berkebangsaan Spanyol tersebut telah mengakui London sebagai salah satu tempat favoritnya.

"Saya memiliki banyak tempat favorit. Saya tinggal di London, saya menyukainya sebagai sebuah kota, tempat tersebut bernuansa internasional. Jadi, saya rasa itu jawaban saya," ia menjelaskan.

Bersama Middlesbrough, Mendieta juga menorehkan satu gelar juara Piala Liga Inggris pada 2004.

 

5. Denilson

Denilson mencicipi Liga Spanyol bersama dengan Real Betis usai didatangkan dari Sao Paolo pada 1998.

Bersama Los Verdiblancos, ia mengangkat trofi Piala Spanyol. Itu merupakan satu-satunya penghargaan yang dia dapatkan saat membela klub.

Denilson banyak menghabiskan karier sepak bola di Brasil. Saat ditanya tempat favoritnya, pemenang Piala Dunia 2002 ini memilih Sao Paolo.

6. Fernando Morientes

Fernando Morientes memiliki karier cemerlang semasa membela Real Madrid. Beberapa gelar juara telah dipersembahkan untuk klub ibu kota Spanyol tersebut.

Morientes banyak menghabiskan karier sepak bolanya di Spanyol. Akan tetapi, saat ini dia seringkali bepergian ke China dan menjadikan Shanghai sebagai tempat favoritnya.

"Kota favorit? Banyak. Saya cukup beruntung telah mengunjungi banyak tempat di seluruh dunia. Salah satu kota yang akhir-akhir ini sering saya kunjungi dan saya sukai adalah Shanghai," ucapnya.

Berita Liga Spanyol Lain: Stadion El Sadar dan Rekor Pendukung Terbising Sepanjang Sejarah Liga Spanyol

7. Carlos Valderrama

Carlos Valderrama mudah dikenali saat berada di lapangan dengan gaya rambut kribo yang nyentrik.

Gelandang serang itu sempat merumput di Liga Spanyol bersama Real Valladolid, seeblum bertualang antara liga Kolombia dan Amerika Serikat. 

Saat ditanya mengenai tempat favorit, Valderrama memilih tempat kelahirannya Distrik Pescaito di Santa Marta.

8. Fernando Redondo

Fernando Redondo menjadi pemain yang cukup familiar di penggemar Real Madrid.

Bersama Los Galacticos, gelandang bertahan itu telah memberikan beberapa gelar juara, seperti dua trofi Liga Champions dan dua gelar Liga Spanyol.

"Mungkin sebuah tempat di selatan Buenos Aires, tempat yang kecil dengan sebuah pantai," ia menjawab pertanyaan soal tempat kesukaannya.

Berita Liga Spanyol Lain: Sejarah Liga Spanyol Pekan Ini: Fernando Torres, Michael Owen, hingga Samuel Eto'o

 

Source: La Liga

RELATED STORIES

Masa Depan di Real Madrid Belum Jelas, Dani Ceballos Buka Peluang Balik ke Real Betis

Masa Depan di Real Madrid Belum Jelas, Dani Ceballos Buka Peluang Balik ke Real Betis

Dani Ceballos tak menutup kemungkinan untuk kembali ke klub masa kecilnya, Real Betis.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

EVOS Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

EVOS Umumkan Kembalinya Branz ke Skuad MPL ID Season 15

Sebelumnya Branz berstatus sebagai roster inactive dari tim berjuluk Macan Putih itu.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 03:22

Dewa United Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Persiapan Dewa United Esports Hadapi Laga Sulit di Pekan Kelima MPL ID Season 15

Dewa United Esports akan menghadapi RRQ Hoshi dan Team Liquid ID di pekan kelima MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:58

El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid di Supercopa de Espana (Piala Super Spanyol). (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid jelang bertemu final Copa del Rey 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:54

Timnas futsal putri Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Pesan Wamenpora untuk Timnas Futsal Putri Indonesia

Timnas Futsal Putri Indonesia akan berlaga di ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:39

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

5 Hal yang Patut Dinanti di Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Di pekan 5 Musim Reguler turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, ada beberapa hal yang patut dinanti.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:25

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:10

Klub Italia Bologna FC akan mempertahankan penyerang andalannya Joshua Zirkzee dari incaran Man United. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Italia

Pelatih Bologna Tak Gentar Hadapi AC Milan di Final Coppa Italia 2024-2025

Pelatih Bologna, Vincenzo Italiano, tak gentar hadapi AC Milan di final Coppa Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 01:46

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti . (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

La Liga

4 Calon Pengganti Carlo Ancelotti jika Tinggalkan Real Madrid Musim Ini

Carlo Ancelotti dikabarkan segera meninggalkan Real Madrid, ada beberapa kandidat yang disebut bakal menggantikannya.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 00:52

Load More Articles