4 Alasan Real Madrid Tak Perlu Buru-buru Angkut Erling Haaland

Dewi

Editor:

  • Di usia yang masih sangat muda, Erling Haaland sukses menyita perhatian berkat ketajamannya di depan gawang. 
  • Kini, pemain 19 tahun tersebut menjadi rebutan klub-klub elite, termasuk raksasa Liga Spanyol, Real Madrid. 
  • Namun, ada beberapa alasan mengapa Erling Haaland tak perlu buru-buru meninggalkan Borussia Dortmund untuk Madrid. 

SKOR.id - Erling Haaland sukses membuat banyak klub elite kepincut berkat performa impresifnya bersama RB Salzburg, dan berlanjut dengan Borussia Dortmund selama hampir satu musim terakhir.

Terkini, pemain yang baru berusia 19 tahun ini mencetak gol pembuka dalam sukses Dortmund meluluhlantakkan Schalke, skor 4-0, di Revierderby, pada laga perdana Liga Jerman setelah ditangguhkan karena pandemi virus corona, akhir pekan kemarin. 

Haaland berarti telah mengemas sepuluh gol hanya dalam sembilan pertandingan sejak diboyong Dortmund dari Salzburg di bursa transfer musim dingin 2020.

Berita Transfer Lain: 4 Alasan Real Madrid Harus Rekrut Erling Haaland

Real Madrid disebut sebagai salah satu klub yang paling meminati servis pemain kelahiran 21 Juli 2000 tersebut.

Namun, meski dinilai sebagai salah satu calon bintang masa depan, ada beberapa alasan mengapa Los Merengues belum harus mengakuisisi Haaland dalam waktu dekat.

Skor.id merangkum empat alasan Real Madrid tak perlu mendatangkan pemilik nama lengkap Erling Braut Haaland tersebut.

1. Kesempatan Bermain

Dengan target tinggi di kancah domestik dan Eropa, Real Madrid sepertinya lebih butuh pemain yang sudah jadi untuk memperkuat skuad mereka.

Erling Haaland, di usianya yang masih sangat belia, butuh kesempatan tampil reguler untuk mengeksploitasi kemampuannya sebelum pindah ke klub yang lebih besar.

Karena itulah, akan lebih baik Los Merengues menunda pembelian Haaland sampai sang pemain matang di Bundesliga daripada hanya menjadi penghangat kursi cadangan di bawah asuhan Zinedine Zidane.

"Ia pemain yang akan sangat cocok di Madrid, tapi ia sekarang perlu bermain karena masih muda dan baru berusia 19 tahun, mungkin ia tidak akan bermain di laga-laga penting karena harus bersaing dengan Karim Benzema," kata legenda Jerman, Lothar Matthaus.

 

2. Tekanan di Madrid Besar

Semakin besar sebuah klub, berbanding lurus dengan makin besarnya tekanan terhadap para pemain.

Erling Haaland akan menjadi sorotan publik, baik media dan suporter, jika benar-benar hijrah ke Santiago Bernabeu, akankah Haaland mampu mengatasi tekanan tersebut?

Tidak jarang pemain yang digembar-gemborkan sebagai bintang muda, justru meredup saat pindah ke klub elite Eropa lantaran gagal mengabaikan kritik publik.

3. Bayang-bayang Kegagalan Youngster di Madrid

Sudah berapa banyak pemain muda yang gagal bersinar di Real Madrid? Juan Mata, Fabinho, hingga Samuel Eto'o gagal bersinar saat membela Madrid di usia muda, sebelum akhirnya jadi bintang di klub lain.

Di era sekarang ini, ada Martin Odegaard, Jesus Valejo, Achraf Hakimi, Borja Mayoral dan Luca Zidane yang dipaksa mencari tempat lain karena minimnya kesempatan di Bernabeu.

Berita Transfer Lain: Didorong ke Real Madrid, Erling Haaland Pilih Fokus di Lapangan

Contoh teranyar mungkin bisa dilihat pada nasib yang dialami Luka Jovic. Pemain 22 tahun ini hanya 15 kali diturunkan Zidane di La Liga dan 11 di antaranya sebagai pengganti.

Jovic malah lebih sering disorot akibat aksi kontroversi di luar lapangan, termasuk saat dirinya melanggar aturan karantina mandiri saat pandemi virus corona. 

4. Madrid Bukan Tempat Ideal

Dengan berada di Borussia Dortmund, Erling Haaland diklaim ada di tempat ideal untuk meningkatkan permainannya.

Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, Madrid bukan klub yang pas untuk Haaland, setidaknya di usia dia yang masih sangat muda.

Pemain internasional Norwegia ini butuh klub yang tak memiliki tekanan tinggi, namun bisa tetap mengembangkan potensinya.

Dengan memperpanjang pengabdiannya bersama Dortmund, bukan tidak mungkin karier Haaland kian cemerlang dan Madrid bisa memetik hasilnya untuk penantiian yang lebih lama. 

 

 

Source: Marca

RELATED STORIES

Francesco Totti Tolak Real Madrid Gara-gara Ban Kapten

Francesco Totti Tolak Real Madrid Gara-gara Ban Kapten

Keberadaan Raul Gonzalez di Real Madrid membuat Francesco Totti mengurungkan niat pindah ke Santiago Bernabeu.

Aturan Suci yang Buat Kylian Mbappe Sulit Gabung Real Madrid

Aturan Suci yang Buat Kylian Mbappe Sulit Gabung Real Madrid

Ada aturan suci yang harus dilanggar Real Madrid jika ingin menggaet Kylian Mbappe dari Paris Saint-Germain (PSG).

41 Gol Erling Haaland, Pecahkan Rekor Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo

41 Gol Erling Haaland, Pecahkan Rekor Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo

Erling Haaland menembus 41 gol dalam semusim di usia 19 tahun, memecahkan catatan duo megabintang Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.

Starting XI Pemain U-19 Paling Berharga Musim Ini

Starting XI Pemain U-19 Paling Berharga Musim Ini

Musim ini, ada beberapa pemain dengan usia di bawah 19 tahun yang tampil apik, beberapa di antaranya memiliki harga pasar paling tinggi.

Real Madrid Siap Tukar Erling Haaland dengan 7 Pemain

Real Madrid Siap Tukar Erling Haaland dengan 7 Pemain

Klub asal Spanyol, Real Madrid, dikabarkan semakin serius untuk memboyong Erling Braut Haaland ke Spanyol.

Erling Haaland, 1 dari 12 Pemain Liga Jerman yang Cedera di Tengah Wabah Corona

Erling Haaland, 1 dari 12 Pemain Liga Jerman yang Cedera di Tengah Wabah Corona

Erling Haaland mengalami cedera dan tidak bisa membela Borussia Dortmund melawan Padeborn pada pekan ke-29 Liga Jerman.

Real Madrid Beralih ke Erling Haaland Jika Gagal Dapatkan Mbappe

Real Madrid Beralih ke Erling Haaland Jika Gagal Dapatkan Mbappe

Real Madrid akan beralh ke penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland, jika gagal mendapatkan Kylian Mbappe dari PSG.

Real Madrid Siap Cuci Gudang Demi Kylian Mbappe dan Erling Haaland

Real Madrid akan menjual enam pemainnya untuk mendapatkan tanda tangan Kylian Mbappe (PSG) dan Erling Haaland (Borussia Dortmund).

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Load More Articles