Nasib di F1 Belum Jelas, Sebastian Vettel Enggan Rekrut Manajer

Any Hidayati

Editor:

  • Sebastian Vettel enggan merekrut seorang manajer untuk mengurus kariernya di F1 usai berpisah dengan Scuderia Ferrari.
  • Meminta pendapat orang terdekatnya menjadi opsi terbaik.
  • Sebastian Vettel mengaku selalu mengurus masalah balapan sendiri.

SKOR.id - Sebastian Vettel mengaku tak akan memakai jasa seorang manajer untuk mengurus kariernya di Formula 1 (F1) usai putus kontrak dengan Scuderia Ferrari.

Sebs, panggilan akrab Sebastian Vettel, akan memaksimalkan kemampuannya sendiri untuk menentukan masa depannya dalam olahraga yang telah membesarkannya ini.

Eks pembalap Red Bull Racing itu mengaku, selama ini, lebih banyak berkonsultasi dengan orang-orang kepercayaannya ketimbang menggunakan jasa seorang manajer.

Salah satu orang kepercayaan Sebs yang selalu dimintai masukan soal kariernya di F1 adalah Helmut Marko, bosnya Red Bull, tim yang pernah diperkuatnya. 

Juara dunia F1 empat kali tersebut menyadari, manajer akan membantunya mengurus berbagai urusan terkait kontraknya dengan tim.

Namun, ada alasan mengapa Sebastian Vettel tak tertarik merekrut seorang manajer. "Mungkin (seorang manajer) akan bisa membantu urusan ini dan itu." 

"Tapi, saya merasa, pekerjaan tersebut sudah saya lakukan sendiri. Itu yang saya kerjakan selama ini," ujar Sebastian Vettel melansir dari Motorsport.

"Banyak orang datang dan pergi. Ada banyak orang yang ketika di lintasan memberimu dukungan tapi beberapa pekan kemudian, mengkritik Anda." 

Sebastian Vettel menganggap orang-orang yang selama ini dia percaya, sudah cukup. Ini karena dirinya bisa meminta saran sekaligus evaluasi. 

"Yang terpenting bagi saya bukan menciptakan opini publik. Tapi, berada di lingkungan orang-orang yang dapat dipercaya dan selalu mendukung."

Urusan publikasi, pembalap asal Jerman itu mempercayakan kepada Britta Roeske. Lalu, perihal kerja sama dan kontrak, diatur oleh para pengacaranya.

"Saya pikir saya memiliki lingkungan yang bagus dan kuat. Semangat dan pikiran saya pun masih sangat jernih (untuk berkarier di F1)," katanya.

"Saya tak pernah bergantung kepada apa yang mungkin akan membentuk persepsi orang luar. Termasuk apa yang publik pikir dan katakan (tentang saya)."

Beberapa waktu lalu, Sebastian Vettel dan Ferrari sepakat mengakhiri kontrak usai F1 2020 setelah enam tahun kebersamaan mereka. 

Dan, hingga kini, dirinya belum memutuskan ke mana bakal melanjutkan kariernya. Apakah tetap bertahan di F1, rehat setahun, atau lainnya.

Rumor yang beredar mengatakan Sebs akan pindah ke Aston Martin, yang pada F1 2020 berganti mana menjadi bernama Racing Point. 

Sebastian Vettel kabarnya akan menggantikan Sergio Perez mulai F1 2021. Tapi, rumor tersebut dibantah olehnya. 

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Formula 1 Lainnya:

Sebastian Vettel Masih Percaya Mampu Tampil Cepat Bersama Ferrari

Resmi, Ferrari dan Sebastian Vettel Sepakat Berpisah usai F1 2020

Source: motorsport.com

RELATED STORIES

Jadwal Lengkap F1 GP Belgia 2020 Akhir Pekan Ini

Jadwal Lengkap F1 GP Belgia 2020 Akhir Pekan Ini

Berikut jadwal lengkap seri ketujuh F1 2020 yang akan digelar di Sirkuit Spa-Francorchamps, Belgia, pada 28-30 Agustus 2020.

Dampak Covid-19, Lewis Hamilton Merasa Sendirian dalam Memperjuangkan Gelar

Dampak Covid-19, Lewis Hamilton Merasa Sendirian dalam Memperjuangkan Gelar

Lewis Hamilton mengaku kesulitan melewati F1 musim ini karena tidak didukung langsung orang-orang terdekat dalam persaingan perebutan gelar.

Red Bull Makin Serius Investasi Pembalap Muda untuk F1

Helmut Marko telah membidik pembalap F2 dan F3 untuk masa depan Red Bull Racing di ajang F1.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 11 Mar, 15:38

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 11 Mar, 15:36

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 11 Mar, 15:30

Liga Champions 2024-2025. (Yusuf/Skor.id).

World

Liga Champions 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Champions 2024-2025 dimulai dengan Fase Liga, berikut jadwal, hasil, dan klasemen yang akan diupdate seiring bergulirnya kompetisi ini.

Irfan Sudrajat | 11 Mar, 15:28

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 11 Mar, 15:27

Sabar Karyaman/Moh Reza Pahlevi

Badminton

Sabar/Reza Tak Sabar Debut di All England 2025

Sabar/Reza akan didampingi oleh Hendra Setiawan sebagai pelatih di All England 2025.

Gangga Basudewa | 11 Mar, 14:11

Manchester United berencana membangun stadion baru. (Yudhy Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Manchester United Bangun Stadion Terbesar di Inggris, Kapasitasnya 100.000 Penonton

Manchester United berencana gantikan Old Trafford dengan stadion baru terbesar di Inggris, dengan kapasitas 100.000 penonton.

Pradipta Indra Kumara | 11 Mar, 12:37

Persiba Balikpapan. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Terlibat Narkoba, Persiba Balikpapan Cabut Catur Adi Prianto dari Posisi Dirtek

Persiba Balikpapan menegaskan Catur Adi Prianto sudah tidak lagi terlibat dalam struktur klub.

Rais Adnan | 11 Mar, 12:19

Link Live Streaming Liga Champions. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs Feyenoord di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Inter Milan vs Feyenoord di babak 16 besar Liga Champions 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 11 Mar, 10:40

Cover Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang di Liga 1 2024-2025

Laga Persebaya vs PSIS akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Rabu (12/3/2025) malam WIB.

Rais Adnan | 11 Mar, 10:09

Load More Articles